Dosen dan Mahasiswi Program Studi Doktor IKM UNS Melaksanakan Pengabdian Kepada Masyarakat di Paguyuban Omah Kreatif Kampoeng Batik Kauman Kota Pekalongan

Pada tanggal 14 Juli 2023, Dosen Program Studi Doktor IKM UNS Dr. Sumardiyono, S.KM, M.Kes Bersama Mahasiswi Program Studi Doktor IKM UNS Dr.(c). Rr. Vita Nurlatif, SKM., M.Kes yang juga menjabat sebagai Dekan Fakultas Ilmu Kesehatan UNIKAL, bekerjasama dengan Kepala Dinas Kesehatan Kota Pekalongan Dr. Slamet Budiyanto, S.K.M, M.Kes, mengadakan Pengabdian Kepada Masyarakat kepada Pembatik … Read more

Ujian Kualifikasi Proposal Disertasi  Atas Nama Ai Nurasiah

Jumat, 19 Mei 2023 telah dilaksanakan Ujian Kualifikasi Proposal Disertasi Mahasiswa Prodi S3 Kesehatan Masyarakat Fakultas Kedokteran UNS atas nama Ai Nurasih (NIM T512102002), dengan judul penelitian “Model Promosi Kesehatan dan Determinan Perilaku Perawatan Prakonsepsi Pada Wanita Usia Subur di Kabupaten Kuningan”  dengan Tim Penguji sebagai berikut :

Ujian Seminar Kemajuan Riset Dan Hasil Naskah Disertasi  Atas Nama Yopi Harwinanda Aredesa

Jumat, 19 Mei 2023 telah dilaksanakan Ujian Seminar Kemajuan Riset dan Hasil Naskah Disertasi Mahasiswa Prodi S3 Kesehatan Masyarakat Fakultas Kedokteran UNS atas nama Yopi Harwinanda Ardesa (NIM T511608010), dengan judul penelitian “Pengembangan Layanan Hipertensi Terintegerasi Di Puskesmas Di Kabupaten Klaten” dengan Tim Penguji sebagai berikut:

Ujian Seminar Kemajuan Riset Dan Hasil Naskah Disertasi Atas Nama Muhammad Husen Prabowo

Selasa, 16 Mei 2023 telah dilaksanakan Ujian Seminar Kemajuan Riset dan Hasil Naskah Disertasi Mahasiswa Prodi S3 Kesehatan Masyarakat Fakultas Kedokteran UNS atas nama Muhammad Husen Prabowo (NIM T511608006), dengan judul penelitian “Gambaran Biaya Tingkat Kualitas Hidup Penderita Diabetes Melitus Program Prolanis Peserta Jaminan Kesehatan Nasional Di Kabupaten Klaten Yang Diukur Menggunakan Kuesioner Euro EQ5d5l … Read more

Ujian Terbuka Promosi Doktor Atas Nama Dr. Indrayadi, S.Kep, NS, M.Kep

Selasa, 16 Mei 2023 telah dilaksanakan Ujian Terbuka Promosi Doktor atas nama Dr. Indrayadi, S.Kep, NS, M.Kep. Mahasiswa Prodi S3 Kesehatan Masyarakat Fakultas Kedokteran UNS, dengan judul penelitian “Eksplorasi Faktor Penghambat Open Defecation Free Suku Dayak Bakumpai Di Pedesaan Sungai Barito  Kabupaten Barito Kuala” dengan Tim Penguji sebagai berikut: 1. Prof. Ir. Ahmad Yunus, MS … Read more

Ujian Kelayakan Naskah Disertasi  Atas Nama Muhammad Nur Khamid

Kamis, 11 Mei 2023 telah dilaksanakan Ujian Kelayakan Naskah Disertasi Mahasiswa Prodi S3 Kesehatan Masyarakat Fakultas Kedokteran UNS atas nama Muhammad Nur Khamid (NIM T511908006), dengan judul penelitian “Perilaku Pencegahan Penularan HIV san AIDS Pada LSL (Laki-laki dengan Laki-laki) HIV Positif Dalam Penanggulangan HIV dan AIDS Berbasis Modal Sosial ”  dengan Tim Penguji sebagai berikut … Read more

Ujian Tertutup Disertasi  Atas Nama Eram Tunggal Pawenang

Jumat, 14 April 2023 telah dilaksanakan Ujian Kelayakan dan Tertutup Disertasi Mahasiswa Prodi S3 Kesehatan Masyarakat Fakultas Kedokteran UNS atas nama  Eram Tunggal Pawenang (NIM T511608003), dengan judul penelitian  “Gelang eram tunggal Pawenang (ETP) Sebagai Alat Deteksi Dini Paparan Keracunan Pestisida Profenofos Pada Petani”  dengan Tim Penguji sebagai berikut :

Ujian Terbuka Promosi Doktor Atas Nama Dr. Dewi Rokhanawati, S.SiT, MPH

Rabu, 12 April 2023 telah dilaksanakan Ujian Terbuka Promosi Doktor atas nama Dr. Dewi Rokhanawati, S.SiT, MPH Mahasiswa Prodi S3 Kesehatan Masyarakat Fakultas Kedokteran UNS, dengan judul penelitian  “Peningkatan Parenting Self Efficacy Perilaku Parenting Ibu Muda dan Tumbuh Kembang Anak Balita Melalui Progam Parenting Peer Education (PPE)”  dengan Tim Penguji sebagai berikut : 1. Prof. Dr. … Read more

Ujian Terbuka Promosi Doktor Atas Nama Dr. Erindra Budi Cahyanto, S.Kep.NS, M.Kes

Rabu  5 April  2023 telah dilaksanakan Ujian Terbuka Promosi Doktor atas nama Dr. Erindra Budi Cahyanto,S.Kep.NS,M.Kes  Mahasiswa Prodi S3 Kesehatan Masyarakat Fakultas Kedokteran UNS, dengan judul penelitian  “Pengaruh Program Spirit Terhadap Kualitas Hidup Lansia”  dengan Tim Penguji sebagai berikut : 1. Prof. Ir. Ahmad Yunus,MS  (Ketua Penguji/Wakil Rektor 1) 2. Prof. Dr. Reviono, dr., Sp.P … Read more

Ujian Tertutup Disertasi Atas Nama Indrayadi

Selasa, 4 April  2023 telah dilaksanakan Ujian  Tertutup Disertasi  atas nama Indrayadi NIM T511708001  Mahasiswa  Prodi S3 Kesehatan Masyarakat Fakultas Kedokteran UNS, dengan judul penelitian  “Eksplorasi Faktor Penghambat Open Defecation Free Suku Dayak Bakumpai Di Pedesaan Sungai Barito Kabupaten Barito Kuala”  dengan Tim Penguji sebagai berikut : 1. Dr. Selfi Handayani, dr., M.Kes  (Ketua Penguji/Wakil … Read more

Ujian Seminar Proposal Disertasi Atas Nama Ida Nursanti

Senin, 3 April  2023 telah dilaksanakan Ujian Seminar Proposal Disertasi Mahasiswa Prodi S3 Kesehatan Masyarakat Fakultas Kedokteran UNS atas nama  Ida Nursanti  (NIM T512008006), dengan judul penelitian  “Model Promosi Kesehatan Berbasis Interaksi Sosial dan Keluarga Untuk Percepatan Perkembangan Anak Balita”  dengan Tim Penguji sebagai berikut : 1. Dr. Eti Poncorini Pamungkasari, dr., M.Pd (Ketua Penguji) 2. Prof. Bhisma … Read more

Ujian Seminar Kemajuan Riset Dan Hasil Naskah Disertasi Atas Nama Sri Arini Winarti R

Kamis, 30 Maret 2023 telah dilaksanakan Ujian Seminar Kemajuan Riset dan Hasil Naskah Disertasi Mahasiswa Prodi S3 Ilmu Kesehatan Masyarakat Fakultas Kedokteran UNS atas nama  Sri Arini Winarti R (NIM T511808004), dengan judul penelitian  “Model Pendampingan Pengobatan Terhadap Kepatuhan Berobat  Pasien Tuberkulosis Resisten Obat TB RO”  dengan Tim Penguji sebagai berikut : 1. Dr.Veronika Ika Budiastuti, … Read more

Ujian  Kelayakan Dan Tertutup  Disertasi Atas Nama  Erindra Budi Cahyanto

Senin, 27 Maret 2023 telah dilaksanakan ujian kelayakan dan tertutup disertasi mahasiswa Prodi S3 Kesehatan Masyarakat Fakultas Kedokteran UNS atas nama Erindra Budi Cahyanto NIM T512002007, dengan judul penelitian  “Pengaruh Program Spirit Terhadap Kualitas Hidup Lansia”  dengan Tim Penguji sebagai berikut: 1. Dr. Diah Kurnia Mirawati,dr.,Sp.S (K)  (Ketua Penguji/Wakil Dekan 2 Fakultas Kedokteran) 2. Prof. Ari … Read more

Ujian Seminar Kemajuan Riset Dan Hasil Disertasi Atas Nama Vita Nur Latif

Jumat, 24 Maret 2023 telah dilaksanakan Ujian Seminar Kemajuan Riset dan Hasil Disertasi  Vita Nur Latif  NIM T512008010 Mahasiswa Prodi S3 Ilmu Kesehatan Masyarakat Fakultas Kedokteran UNS, dengan judul penelitian  “Pengembangan Model Peningkatan Kualitas Hidup Penderita Diabetes Mellitus Usia Produktif SeMAC-Q (Self Management Comprehensive for Higher Quality of Live)”  dengan Tim Penguji sebagai berikut : … Read more

Ujian Seminar Kemajuan Riset Dan Hasil Disertasi Atas Nama Farida Hidayati

Selasa, 21 Maret 2023 telah dilaksanakan Ujian Seminar Kemajuan Riset dan Hasil Disertasi atas nama Farida Hidayati  NIM T512002004 Mahasiswa Prodi S3 Ilmu Kesehatan Masyarakat Fakultas Kedokteran UNS, dengan judul penelitian  “ Pengaruh Progam Psikoeduksi Berbasis Psikologi Positif HEROIC Terhadap Penurunan Non Suicidal Self Injury Pada Mahasiswa  ”  dengan Tim Penguji sebagai berikut : 1. … Read more

Ujian Tertutup Disertasi Atas Nama Dewi Rokhanawati

Kamis, 9 Maret  2023 telah dilaksanakan Ujian Tertutup Disertasi  Dewi Rokhanawati NIM T511708007  Mahasiswa Prodi S3 Ilmu Kesehatan Masyarakat Fakultas Kedokteran UNS, dengan judul penelitian  “Peningkatan Parenting Self Efficacy Perilaku Parenting Ibu Muda dan Tumbuh Kembang Anak Balita Melalui Progam Parenting Peer Education (PPE)”  dengan Tim Penguji sebagai berikut : 1. Dr. Diah Kurnia Mirawati, … Read more

Ujian Seminar Proposal Disertasi Atas Nama Ika Tristanti

Selasa, 7 Maret 2023 telah dilaksanakan Ujian Seminar Proposal Disertasi Mahasiswa Prodi S3 Ilmu Kesehatan Masyarakat Fakultas Kedokteran UNS atas nama Ika Tristanti (NIM T512108005), dengan judul penelitian “Model Psikoedukasi Oleh Bidan Pada Kecemasan Ibu Dengan Hipertensi Kehamilan Di Kabupaten Kudus” dengan Tim Penguji sebagai berikut : 1. Dr. Sri Mulyani, S.Kep., NS, M.Kes (Ketua … Read more

Ujian Terbuka Promosi Doktor Atas Nama Dr. Mulyaningsih, S.Kep, NS, M.Kep

Selasa, 7 Maret 2023 telah dilaksanakan Ujian Terbuka Promosi Doktor atas nama Dr. Mulyaningsih ,S.Kep, NS, M.Kep Mahasiswa Prodi S3 Ilmu Kesehatan Masyarakat Fakultas Kedokteran UNS, dengan judul penelitian “Efektivitas Senam Mulda Sebagai Upaya Menurunkan Resiko Ulkus Kaki Diabetik”. Tim Penguji dalam ujian tersebut adalah sebagai berikut : 1. Prof. Ir. Ahmad Yunus, MS ( … Read more

Ujian Terbuka Promosi Doktor an. Sukismanto T511808005

Ujian Terbuka Promosi Doktor an. Sukismanto T511808005, Selasa 03 Januari 2023 jam10.00 – 12.00 WIB di ruang sidang 2 lantai 6 gedung Sekolah Pascasarjana UNS,Program Studi S3 Kesehatan Masyarakat melaksanakan Ujian Terbuka Promosi Doktor : Nama : Sukismanto NIM : T511808005 Judul : Pengaruh Peer Support dan Family Support  Terhadap pengetahuan, Sikap, dan Praktik Keselamatan … Read more

Ujian Kualifikasi Proposal Disertasi an. Ati’ul Impartina T511808001

Ujian Kualifikasi Proposal Disertasi an. Ati’ul Impartina T511808001, Jumat 16 Desember 2022 jam10.30 – 11.30 WIB,Program Studi S3 Kesehatan Masyarakat Sekolah Pascasarjana UNS melaksanakan Ujian Kualifikasi Proposal Disertasi Mahasiswa secara daring online via zoom: Nama : Ati’ul Impartina NIM : T511808001 Judul : Model Instrumen School Readiness Bagi Guru PAUD Penguji :   No Nama … Read more

Ujian Kualifikasi Proposal Disertasi an. Ika Tristanti T512108005

Ujian Kualifikasi Proposal Disertasi an. Ika Tristanti T512108005, Jumat 16 Desember 2022 jam13.00 – 15.00 WIB,Program Studi S3 Kesehatan Masyarakat Sekolah Pascasarjana UNS melaksanakan Ujian Kualifikasi Proposal Disertasi Mahasiswa secara daring online via zoom: Nama :  Ika Tristanti NIM : T512108005 Judul : Model Psikoedukasi Oleh Bidan pada Hipertensi Kehamilan di Kabupaten Kudus Penguji : … Read more

Ujian Seminar Proposal an.Armein Sjuhary Rowi NIM. T512108003

Ujian Seminar Proposal an.Armein Sjuhary Rowi NIM. T512108003, Program Studi S3 Kesehatan Masyarakat Sekolah Pascasarjana UNS, pada hari Senin 12 Desember 2022 jam 13.00 – 15.00 WIB, melaksanakan Ujian Seminar Proposal Disertasi Mahasiswa secara daring online via zoom: Nama : Armein Sjuhary Rowi NIM : T512108003 Judul : Model Pengembangan Elektronic Health untuk Meningkatkan Kepatuhan … Read more

Ujian Seminar Kemajuan Riset dan Seminar Hasil Naskah Publikasi an. Betty Saptiwi NIM. T512002003

Ujian  Seminar Kemajuan Riset dan Seminar Hasil Naskah Publikasi an. Betty Saptiwi NIM. T512002003. Kamis 8 Desember 2022 jam 09.00 – 11.00 WIB, Program Studi S3 Kesehatan Masyarakat Sekolah Pascasarjana UNS melaksanakan Ujian  Seminar Kemajuan Riset dan Seminar Hasil Naskah Publikasi Disertasi Mahasiswa secara daring online via zoom: Nama : Betty Saptiwi NIM : T512002003 … Read more

Program Percepatan Studi bagi mahasiswa Prodi S3 Kesehatan Masyarakat

Program Percepatan Studi bagi mahasiswa Prodi S3 Kesehatan Masyarakat. Dalam rangka percepatan studi bagi mahasiswa prodi S3 kesehatan masyarakat, Pengelola Prodi memfasilitasi bagi mahasiswa percepatan sebuah ruang dan tempat khusus untuk menulis (writing camp) di lantai 2 gedung Pendidikan Dokter Fakultas Kedokteran UNS. Kegiatan ini dilaksanakan rutin setiap hari jumat dari pagi hingga sore hari. … Read more

Workshop Penyusunan Naskah Publikasi di Direktorat Tata Kelola Kesehatan Masyarakat, Kementrian Kesehatan Republik Indonesia (seri 2)

Press Rilis II Dalam rangka peningkatan kapasitas staf di lingkungan Direktorat Tata Kelola Kesehatan Masyarakat, Kementrian Kesehatan Republik Indonesia bekerjasama dengan Program Studi Doktoral Universitas Sebelas Maret menyeleggarakan workshop penulisan dan publikasi karya ilmiah di jurnal Internasional Bereputasi (Terindeks Scopus). Kegiatan workshop ini di selenggarakan sebanyak 4 seri. Seri kedua dilaksanakan pada hari Selasa tanggal … Read more

Workshop Penyusunan Naskah Publikasi di Direktorat Tata Kelola Kesehatan Masyarakat, Kementrian Kesehatan Republik Indonesia (seri 1)

Press Rilis Dalam rangka peningkatan kapasitas staf di lingkungan Direktorat Tata Kelola Kesehatan Masyarakat, Kementrian Kesehatan Republik Indonesia bekerjasama dengan Program Studi Doktoral Universitas Sebelas Maret menyeleggarakan workshop penulisan dan publikasi karya ilmiah di jurnal Internasional Bereputasi (Terindeks Scopus). Kegiatan workshop ini di selenggarakan sebanyak 4 seri. Seri pertama dilaksanakan pada hari Rabu tanggal 16 … Read more

Kegiatan Monitoring dan Evaluasi Progres Disertasi Mahasiswa Angkatan 2016,2017,2018 dan 2019

Kegiatan Monitoring dan Evaluasi Progres Disertasi Mahasiswa Angkatan 2016,2017,2018 dan 2019. Senin 21 November 2022, Program Studi S3 Kesehatan Masyarakat Universitas Sebelas Maret Surakarta, mengadakan Kegiatan Monitoring dan Evaluasi Progres Disertasi Mahasiswa Angkatan 2016,2017,2018 dan 2019. Kegiatan tersebut dilaksanakan secara luring dan daring di Ruang Sidang 2 Lantai 3 Gedung Pendidikan Dokter Fakultas Kedokteran UNS. Dihadiri … Read more

Ujian Seminar Kemajuan Riset dan Seminar Hasil Naskah Publikasi an. Lilis Magfuroh NIM T511808003

Ujian  Seminar Kemajuan Riset dan Seminar Hasil Naskah Publikasi an. Lilis Magfuroh NIM T511808003. Kamis 17 November 2022 jam 10.00 – 12.00 WIB, Program Studi S3 Kesehatan Masyarakat Sekolah Pascasarjana UNS melaksanakan Ujian  Seminar Kemajuan Riset dan Seminar Hasil Naskah Publikasi Disertasi Mahasiswa secara daring online via zoom: Nama : Lilis Magfuroh NIM : T511808003 … Read more

Ujian Seminar Proposal Disertasi an. Dipo Wicaksono NIM. T512008003

Ujian Seminar Proposal Disertasi an. Dipo Wicaksono NIM. T512008003, Program Studi S3 Kesehatan Masyarakat Sekolah Pascasarjana UNS, pada hari Senin 14 November 2022 jam 10.00 – 12.00 WIB, melaksanakan Ujian Seminar Proposal Disertasi Mahasiswa secara daring online via zoom: Nama : Dipo Wicaksono NIM : T512008003 Judul : Model Promosi Kesehatan Pada Perilaku Konsumsi Makanan … Read more

Ujian Kelayakan/Verifikasi Naskah Disertasi dan Karya Publikasi an. Mulyaningsih NIM. T511708004

Ujian Kelayakan/Verifikasi Naskah Disertasi dan Karya Publikasi an. Mulyaningsih NIM. T511708004. Program Studi S3 Kesehatan Masyarakat Sekolah Pascasarjana UNS, pada hari Rabu 09 November 2022 jam 13.00 – 15.00 WIB, melaksanakan Ujian Kelayakan/Verifikasi Naskah Disertasi dan Karya Publikasi Mahasiswa secara luring dan daring online via zoom: Nama : Mulyaningsih NIM : T511708004 Judul : Efektivitas … Read more

Ujian Kelayakan/Verifikasi Naskah Disertasi dan Karya Publikasi an. Dewi Rokhanawati NIM. T511708007

Ujian Kelayakan/Verifikasi Naskah Disertasi dan Karya Publikasi an. Dewi Rokhanawati NIM. T511708007. Program Studi S3 Kesehatan Masyarakat Sekolah Pascasarjana UNS, pada hari Senin 07 November 2022 jam 13.00 – 15.00 WIB, melaksanakan Ujian Kelayakan/Verifikasi Naskah Disertasi dan Karya Publikasi Mahasiswa secara luring dan daring online via zoom: Nama : Dewi Rokhanawati NIM : T511708007 Judul … Read more

Development of Gymnastics Models to Lower the Risk of Diabetic Ulcers in Diabetics

Abstract: Diabetes mellitus (DM) is a conditioncharacterized by increased glucose levels in the blood. DMpatients are at risk of diabetic foot ulcers. To lower the risk,DM patients need to exercise to train aerobics, balance,endurance, and legs. For this reason, this study aims toproduce a gymnastics model that combines aerobics,balance training, resistance training, and leg training.Research … Read more

Ethyl p-methoxycinnamate isolated from Kaempferia galanga L. rhizome reduces airway remodeling in asthmatic rat models

Background: Asthma causes changes in the airway structure called airway remodeling due to chronic inflammatory reactions. Transforming Growth Factor-β (TGF-β) is one of the inflammatory mediators which has a significant role in the remodeling and inflammatory process. One of the medicinal plants known to have anti-inflammatory potential is Kaempferia galanga L. This study aims to … Read more

Ujian Tertutup Naskah Disertasi an. Sukismanto NIM. T511808005

Ujian Tertutup Naskah Disertasi an. Sukismanto NIM. T511808005. Program Studi S3 Kesehatan Masyarakat Sekolah Pascasarjana UNS, pada hari Selasa 18 Oktober 2022 jam 13.00 – 15.00 WIB, melaksanakan Ujian Tertutup Naskah Disertasi Mahasiswa secara luring dan daring online via zoom: Nama : Sukismanto NIM : T511808005 Judul : Pengaruh Peer Support dan Family Support  Terhadap … Read more

Ujian Tertutup Naskah Disertasi an. Agus Hidayat NIM. T511608001

Ujian Tertutup Naskah Disertasi an. Agus Hidayat NIM. T511608001. Program Studi S3 Kesehatan Masyarakat Sekolah Pascasarjana UNS, pada hari Selasa 11 Oktober 2022 jam 13.00 – 15.00 WIB, melaksanakan Ujian Tertutup Naskah Disertasi Mahasiswa secara luring dan daring online via zoom: Nama : Agus Hidayat NIM : T511608001 Judul : Pengembangan Alat Bantu Skrining TB … Read more

Pengelola Program Studi S3 Kesehatan Masyarakat UNS mengunjungi Fakultas kesehatan Masyarakat (FKM)UNDIP

Kamis 6 Oktober 2022, Pengelola Program Studi S3 Kesehatan Masyarakat Universitas Sebelas Maret Surakarta mengadakan kunjungan ke Fakultas Kesehatan Masyarakat (FKM) Universitas Diponegoro Semarang. Kunjungan tersebut diterima langsung oleh Dekan, Wakil Dekan dan Kaprodi S3 Kesehatan Masyarakat di gedung Smart Classroom FKM UNDIP. Disampaiakan Prof. Dr. Ari Natalia Probandari,dr., MPH., Ph.D selaku Kepala Prodi S3 … Read more

Supervisi Pengelola S3 IKM dalam rangka Monitoring dan Evaluasi (Monev) Disertasi Mahasiswa di Semarang

Kamis 6 Oktober 2022, Pengelola Program Studi S3 Kesehatan Masyarakat Universitas Sebelas Maret Surakarta yang  diwakili oleh Prof. Dr. Ari Natalia Probandari,dr., MPH., Ph.D. dan Dr. Sri Mulyani, S.Kep,NS., M.Kes. melakukan Supervisi Penelitian Disertasi Mahasiswa di wilayah Semarang.  Kegiatan tersebut dilakukan dengan mengunjungi mahasiswa Program Studi S3 Kesehatan Masyarakat atas nama Eram Tunggul Pawenang (T511608003). … Read more

STRUCTURAL MODEL OF FACTORS RELATING TO OCCUPATIONAL ACCIDENT OF WASTE PICKERS AT MUNICIPAL SOLID WASTE LANDFILL IN EKS KARESIDENAN BESUKI, EAST JAVA, INDONESIA

Abstract As the most widespread method of waste management worldwide, municipal solid waste (MSW)landfills have different technology standards in developed and developing countries. Unfortunately, manyoccupational diseases and health impacts are associated with garbage picking. Therefore, this researchaims to explore the factors related to the work accident by waste pickers at the MSW landfill in EksKaresidenan … Read more

Sociodemographic predictors for smoking persistence among young males in Indonesia

ABSTRACT The prevalence and burden of non-communicable diseases (NCDs) in Indonesia areincreasing. One major risk factor for NCDs is smoking. Thus, this study assessedsociodemographic predictors of smoking persistence among young males in Indonesia, who areat high risk for smoking and NCDs. We analysed the Indonesian Demographic and Health Survey(IDHS) conducted in 2017, a nationally representative … Read more

Supervisi Dosen Pengelola S3 IKM dalam rangka Monitoring dan Evaluasi (Monev) Disertasi di Klaten

Supervisi Dosen Pengelola S3 IKM dalam rangka Monitoring dan Evaluasi (Monev) Disertasi di Klaten.Rabu, 21 September 2022, Dosen Pengelola Program Studi S3 Kesehatan Masyarakat Universitas Sebelas Maret Surakarta an. Dr. Ratih Puspita Febrinasari, dr., M.Sc dan Dr. Sumardiyono, S.KM, M.Kes. melakukan supervisi ke Klaten dalam rangka melakukan Monev pelaksanaan disertasi mahasiswa S3 Kesehatan Masyarakat Sekolah Pascasarjana … Read more

Supervisi Dosen Pengelola S3 IKM dalam Kemajuan Penelitian Disertasi di Lamongan

Supervisi Dosen Pengelola S3 IKM dalam Kemajuan Penelitian Disertasi di Lamongan. Pada hari Senin , 19 September 2022, Dosen Pengelola Program Studi S3 Kesehatan Masyarakat Universitas Sebelas Maret Surakarta an. Dr. Isna Qadrijati, dr.,M.Kes. dan Dr. Sri Mulyani, S.Kep.,MKes melakukan supervisi kemajuan penelitian disertasi mahasiswa S3 Kesehatan Masyarakat Sekolah Pascasarjana UNS, berjudul “Instrumen surveilan perkembangan dan … Read more

Supervisi Dosen Pengelola S3 IKM dalam Pengambilan data Disertasi di Yogyakarta

Selasa, 13 September 2022, Dosen Pengelola Program Studi S3 Kesehatan Masyarakat Universitas Sebelas Maret Surakarta an. Dr. Sumardiyono, S.KM, M.Kes. melakukan supervisi pengambilan data penelitian disertasi mahasiswa S3 Kesehatan Masyarakat Sekolah Pascasarjana UNS, berjudul “Faktor Determinan Kesembuhan Pasien Tuberkulosis Resisten Obat (TB RO) an. Sri Arini Winarti Rinawati NIM. T511808004, bertempat di Bantul Yogyakarta. Kegiatan tersebut … Read more

Ujian Tertutup Naskah Disertasi an. Akhmad Azmiardi NIM. T512008001

Ujian Tertutup Naskah Disertasi an. Akhmad Azmiardi NIM. T512008001. Program Studi S3 Kesehatan Masyarakat Sekolah Pascasarjana UNS, pada hari Senin 12 September 2022 jam 13.00 – 15.00 WIB, melaksanakan Ujian Tertutup Naskah Disertasi Mahasiswa secara luring dan daring online via zoom: Nama : Akhmad Azmiardi NIM : T512008001 Judul : Model Penerapan Diabetes Self Management  … Read more

Kuliah Perdana Program Studi S3 Kesehatan Masyarakat Universitas Sebelas Maret Menghadirkan Dr. Maria Endang Sumiwi, MPH. Direktorat Jenderal Kesehatan Masyarakat Kementerian Kesehatan Republik Indonesia.

Kuliah Perdana Program Studi S3 Kesehatan Masyarakat Universitas Sebelas Maret Menghadirkan Dr. Maria Endang Sumiwi, MPH Direktorat Jenderal Kesehatan Masyarakat Kementerian Kesehatan Republik Indonesia. Sabtu 03 September 2022, Program Studi S3 Kesehatan Masyarakat mengadakan kuliah perdana mahasiswa baru tahun akademik 2022/2023. Hadir sebagai narasumber dalam acara tersebut dr. Maria Endang Sumiwi, MPH. dari  Direktorat Jenderal … Read more

Supervisi dan diskusi Pengelola S3 IKM dengan mahasiswa S3 IKM di Jember

Supervisi dan diskusi Pengelola S3 IKM dengan mahasiswa S3 IKM di Jember. Rabu 31 Agustus 2022 dan kamis 1 September 2022, Tim Pengelola Program Studi S3 Kesehatan Masyarakat Universitas Sebelas Maret Surakarta yang  diwakili oleh Vitri Widyaningsih, dr., M.S., Ph.D, dan Dr. Ratih Puspita Febrinasari, dr., M.Sc,  melakukan supervisi  dan diskusi penelitian disertasi mahasiswa di … Read more

Lokakarya Kurikulum dan Penyusunan Renstra Prodi S3 Kesehatan Masyarakat Sekolah Pascasarjana Universitas Sebelas Maret Surakarta, Sabtu 20 Agustus 2022.

Lokakarya Kurikulum dan Penyusunan Renstra Prodi S3 Kesehatan Masyarakat Sekolah Pascasarjana Universitas Sebelas Maret Surakarta, Sabtu 20 Agustus 2022. Program studi S3 Kesehatan Masyarakat mengadakan Lokakarya Kurikulum dan Penyusunan Renstra Prodi. Kegiatan tersebut dilaksanakan di ruang Yodhipati lantai 3 gedung UNS Inn dihadiri seluruh pengelola program studi dan dosen S3 Kesehatan masyarakat. Lokakarya tersebut dibuka … Read more

Supervisi dan diskusi Pengelola S3 IKM dengan mahasiswa S3 IKM di Banjarmasin

Pada hari sabtu 23 Juli 2022, Tim Pengelola Program Studi S3 Kesehatan Masyarakat Universitas Sebelas Maret Surakarta yang  diwakili oleh Prof. Dr. Ari Natalia Probandari,dr., MPH., Ph.D. dan Vitri Widyaningsih, dr., M.S., Ph.D, telah melakukan Supervisi Penelitian Disertasi Mahasiswa di wilayah Banjarmasin.  Kegiatan tersebut dilakukan dengan cara mengunjungi mahasiswa Program Studi S3 Kesehatan Masyarakat yang … Read more

Supervisi dan diskusi Pengelola S3 IKM dengan mahasiswa S3 IKM di Kediri

Pada hari kamis 28 Juli 2022, Tim Pengelola Program Studi S3 Kesehatan Masyarakat Universitas Sebelas Maret Surakarta yang  diwakili oleh Vitri Widyaningsih, dr., M.S., Ph.D, dan Dr. Veronika Ika Budiastuti,dr.,M.Pd telah melakukan Supervisi Penelitian Disertasi Mahasiswa di wilayah Kediri.  Kegiatan tersebut dilakukan dengan cara mengunjungi mahasiswa Program Studi S3 Kesehatan Masyarakat yang berada di  wilayah … Read more

Ujian Kelayakan/Verifikasi Naskah Disertasi dan Karya Publikasi an. Akhmad Azmiardi NIM. T512008001

Ujian Kelayakan/Verifikasi Naskah Disertasi dan Karya Publikasi an. Akhmad Azmiardi NIM. T512008001. Program Studi S3 Kesehatan Masyarakat Sekolah Pascasarjana UNS, pada hari Rabu 10 Agustus 2022 jam 13.00 – 15.00 WIB, melaksanakan Ujian Kelayakan/Verifikasi Naskah Disertasi dan Karya Publikasi Mahasiswa secara daring online via zoom: Nama : Akhmad Azmiardi NIM : T512008001 Judul : Model … Read more

Ujian Kelayakan/Verifikasi Naskah Disertasi dan Karya Publikasi mahasiswa an. Agus Hidayat NIM. T511608001

Ujian Kelayakan/Verifikasi Naskah Disertasi dan Karya Publikasi an. Agus Hidayat NIM. T511608001. Program Studi S3 Kesehatan Masyarakat Sekolah Pascasarjana UNS, pada hari Selasa 9 Agustus 2022 jam 10.00 – 12.00 WIB, melaksanakan Ujian Kelayakan/Verifikasi Naskah Disertasi dan Karya Publikasi Mahasiswa secara daring online via zoom: Nama : Agus Hidayat NIM : T511608001 Judul : Pengembangan … Read more

Relationship of Ability of Family Caregivers and Society’s Stigma
to Prevent Relapse and Improve the Quality of Life for People with
Mental Disorders

Abstract BACKGROUND: People with mental disorders will experience a relapse even after 1 month of getting treatmentor care from a health facility. The high recurrence rate can cause a decrease in quality of life. Efforts to preventrecurrence by involving family caregivers and reducing stigma from the community.AIM: This study aims to analyze the relationship between … Read more

Systematic Review: A Comparison between Vancomycin and
Daptomycin for Sepsis Infection Antibiotic Therapy

AbstractBACKGROUND: Sepsis is a dangerous condition that threatens life because of immune system dysregulation causedby an infection resulting in organ failure. One of the most common resistant strain bacteria that can cause sepsis isMethicillin-resistant Staphylococcus aureus (MRSA). Vancomycin is the first-line therapy for treating sepsis infectioncaused by MRSA, but recently there have been some MRSA … Read more

Barriers and strategies to successful
tuberculosis treatment in a high-burden
tuberculosis setting: a qualitative study
from the patient’s perspective

AbstractBackground: Previously treated tuberculosis (TB) patients are a widely reported risk factor for multidrug-resistanttuberculosis. Identifying patients’ problems during treatment is necessary to control TB, especially in a high-burdensetting. We therefore explored barriers to successful TB treatment from the patients’ perspective, aiming to identifypotential patient-centred care strategies to improve TB treatment outcome in Indonesia.Methods: A qualitative … Read more

Effects of Ethanol Extract of Propolis on Repair Optic Nerve Damage in a Rat Model for Diabetes Mellitus (Study of MDA, CRP, Caspase-3, and TGF-β Expression and Histopathological Changes on Optic Nerve Damage)

Abstract BACKGROUND: Hyperglycemia in diabetes increases oxidative stress in the body. It causes optic nerve damage and the risk of glaucoma. AIM: In this study, we evaluated and analyzed the effect of propolis ethanol extract on the repair of optic nerve damage in a rat model for diabetes mellitus (DM). STUDY DESIGN: Laboratory experimental using … Read more

Cost-Effectiveness of Sacubitril–Valsartan Compared to Angiotensin-Converting Enzyme Inhibitors in Patients With Heart Failure With Reduced Ejection Fraction

Abstract Objectives: The goal of this study was to compare cost-effectiveness of sacubitril/valsartan with angiotensin-converting enzyme (ACE) inhibitors for treating chronic heart failure patients with reduced ejection fraction (HFrEF) from the published articles and explore the methodology applied in the studies. Methods: Systematic research was conducted in February 2021 using PubMed, Cochrane, and EBSCO. A … Read more

The Influence of Implementation of Health Promotion Model Precede-Proceed Towards Growing Child, Nutritional Status, and Quality Of Life of Children

Abstract Quality of life (QoL) is a broader concept than merely measuring morbidity and mortality. The quality of life of the child is an important factor in determining the human resources (HR) in the future and requires serious attention. District worthy of children is a comprehensive structure based on the study that precede-proceed model principle … Read more

USING THEORY OF PLANNED BEHAVIOR TO EXPLORE FACTORS RELATED TO CONTRACEPTIVE USE AMONG WOMEN IN REPRODUCTIVE AGE

ABSTRACTIn developing countries, millions of women of reproductive age do not use contraception, while research on factorsrelated to contraceptive use behavior are still lacking. The study aimed to identify the factors relate to the behaviorof contraceptive use. A cross-sectional study design was conducted from January to March 2020 in Bantul District,Yogyakarta Province, Indonesia. Data were … Read more

Single or Divided Administration of Cisplatin Can Induce Inflammation and Oxidative Stress in Male Sprague-Dawley Rats

Abstract BACKGROUND: Cisplatin is one of the most potent chemotherapy drugs to treat various types of cancer, however the use of cisplatin has some the adverse effect, such as the increase of oxidative stress and inflammation by malondialdehyde (MDA) and nuclear factor kappa B (NF-kB) activation. Since the dosing of cisplatin is critical, we observed … Read more

Ujian  Seminar Kemajuan Riset dan Seminar Hasil Naskah Publikasi an. M. Nur Khamid NIM. T511908006

Ujian  Seminar Kemajuan Riset dan Seminar Hasil Naskah Publikasi an. M. Nur Khamid NIM. T511908006. Program Studi S3 Kesehatan Masyarakat Sekolah Pascasarjana UNS, pada hari Rabu 20 Juli 2022 jam 11.00 – 13.00 WIB, melaksanakan Ujian Seminar Proposal  Disertasi Mahasiswa secara daring online via zoom: Nama : M. Nur Khamid NIM : T511908006 Judul : … Read more

Project Screening and ModificAtion of Risk factors among Teachers: Pemberdayaan Pencegahan Penyakit Tidak Menular Guru (SMART)

Press Release Project Screening and ModificAtion of Risk factors among Teachers: Pemberdayaan Pencegahan Penyakit Tidak Menular Guru (SMART) Project Screening and ModificAtion of Risk factors among Teachers: Pemberdayaan Pencegahan Penyakit Tidak Menular Guru (SMART) adalah salah satu gagasan dari Research Group Disease Control (RGDC) FK UNS yang berfokus pada bidang pencegahan dan pengelolaan Penyakit Tidak … Read more

Ujian  Seminar  Proposal Disertasi an.Sri Anggarini Parwatiningsih NIM. T512002006, Jumat 15 Juli 2022

Ujian  Seminar  Proposal Disertasi an. Sri Anggarini Parwatiningsih NIM. T512002006, Jumat 15 Juli 2022. Program Studi S3 Kesehatan Masyarakat Sekolah Pascasarjana UNS, pada hari Jumat 15 Juli 2022 jam 09.00 – 11.00 WIB, melaksanakan Ujian Seminar Proposal  Disertasi Mahasiswa secara daring online via zoom: Nama : Sri Anggarini Parwatiningsih NIM : T512002006 Judul : Model … Read more

Potential and challenges for an integrated
management of tuberculosis, diabetes
mellitus, and hypertension: A scoping review
protocol

Abstract In many low- and middle-income countries (LMICs), the epidemiological transition is characterized by an increased burden of non-communicable diseases (NCDs) and the persistent challenge of infectious diseases. The transmission of tuberculosis, one of the leading infectious diseases, can be halted through active screening of risk groups and early case findings. Studies have reported comorbidities … Read more

How conflicts of interest hinder effective regulation of healthcare: an analysis of antimicrobial use regulation in Cambodia, Indonesia and Pakistan

Abstract Background There has been insufficient attention to a fundamental force shaping healthcare policies—conflicts of interest (COI). We investigated COI, which results in the professional judgement of a policymaker or healthcare provider being compromised by a secondary interest, in relation to antimicrobial use, thereby illuminating challenges to the regulation of medicines use more broadly. Our objectives … Read more

Understanding reasons for lack of acceptance of HIV programs among indigenous Papuans: a qualitative study in Indonesia

Abstract Background: Melanesians are indigenous Papuans racially and culturally different from most Indonesians. The Melanesia region is characterised by high poverty and inequalities, even though it has the highest revenue. Furthermore, Papua has the highest HIV prevalence rate, 24-fold higher than that of other regions. Therefore, this study aimed to examine the resistance of indigenous people … Read more

“We face the same risk as the other health workers”: Perceptions and experiences of community pharmacists in Indonesia during the COVID-19 pandemic

Abstract In many countries, community pharmacies have played an important role during the COVID-19 pandemic, providing essential medicines and personal protective equipment (PPE), disseminating information on disease prevention and management, and referring cli-ents to health facilities. In recognition of this, there are increasing calls for an improved understanding of the challenges and experiences faced by … Read more

Kuliah Tamu Secara Daring Oleh Prof. Nawi NG, MD., MPH., Ph.D (School of Public Health and Community Medicine, UMEA University Sweden).

Kuliah Tamu Secara Daring Oleh Prof. Nawi NG, MD., MPH., Ph.D (School of Public Health and Community Medicine, UMEA University Sweden). Rabu 6 Juli 2022, Program Studi S3 Kesehatan Masyarakat Sekolah Pascasarjana Universitas Sebelas Maret Surakarta, mengadakan kegiatan kuliah tamu oleh Prof. Nawi NG, MD., MPH., Ph.D dengan Tema: The Emergence of Non-communicable Disease in … Read more

Budget Impact Analysis of Sacubitril/Valsartan in the Treatment of Heart Failure with Reduced Ejection Fraction (HFrEF) in Indonesia

Based on PARADIGM-HF Clinical Trials, LCZ696, a dual-acting sodiumsupramolecular complex currently known as sacubitril/valsartan, wassuperior to enalapril in reducing the risks of death and hospitalization forheart failure (HF) in patients with heart failure and reduced ejection fraction(HFrEF). This analysis aimed to estimate the budget impact ofsacubitril/valsartan in the treatment of HFrEF in Indonesia setting. A … Read more

Ujian  Seminar  Proposal Disertasi an. Rizka Ayu Setyani NIM. T512102012  , Jumat 01 Juli 2022.

Ujian  Seminar  Proposal Disertasi an. Rizka Ayu Setyani NIM. T512102012  , Jumat 01 Juli 2022. Program Studi S3 Kesehatan Masyarakat Sekolah Pascasarjana UNS, pada hari Jumat 01 Juli 2022 jam 10.00 – 12.00 WIB, melaksanakan Ujian Seminar Proposal  Disertasi Mahasiswa secara daring online via zoom: Nama : Rizka Ayu Setyani NIM : T512102012 Judul : … Read more

Ujian Kualifikasi Proposal Disertasi Mahasiswa an. Dipo Wicaksono NIM. T512008003, Selasa 28 Juni 2022

Ujian Kualifikasi Proposal Disertasi Mahasiswa an. Dipo Wicaksono NIM. T512008003, Selasa 28 Juni 2022. Program Studi S3 Kesehatan Masyarakat Sekolah Pascasarjana UNS, pada hari Selasa 28 Juni 2022 jam 13.00 – 15.00 WIB, melaksanakan Ujian Kualifikasi Proposal  Disertasi Mahasiswa secara daring online via zoom: Nama : Dipo Wicaksono NIM : T512008003 Judul : Model Promosi … Read more

Health System Performance Assessment: A framework for policy analysis

Health system performance assessment: a framework for policy analysis / Irene Papanicolas, Dheepa Rajan, Marina Karanikolos, Agnes Soucat, Josep Figueras, editors(Health Policy Series, No. 57)ISBN 978-92-4-004247-6 (electronic version)ISBN 978-92-4-004248-3 (print version)© World Health Organization 2022(acting as the host organization for, and secretariat of, the European Observatory on Health Systems and Policies)

Ujian Seminar Kemajuan Riset dan Seminar Hasil Publikasi An. Dewi Rokhanawati NIM T511708007, Selasa 21 Juni 2022

Ujian Seminar Kemajuan Riset dan Seminar Hasil Publikasi An. Dewi Rokhanawati NIM T511708007. Program Studi S3 Kesehatan Masyarakat Sekolah Pascasarjana UNS, pada hari Selasa 21 Juni 2022 jam 09.00 – 11.00 WIB, melaksanakan Ujian Seminar Kemajuan Riset dan Seminar Hasil Publikasi Disertasi Mahasiswa secara daring online via zoom: Nama : Dewi Rokhanawati NIM : T511708007 … Read more

Pentingnya Keselamatan Pasien di Puskesmas pada Era Universal Health Coverage

Pentingnya Keselamatan Pasien di Puskesmas pada Era Universal Health Coverage. Sebuah tulisan dari Siti Kurnia Widi Hastuti mahasiswa Program Doktor Kesehatan Masyarakat Sekolah Pascasarjana Universitas Sebelas Maret Surakarta,Dosen Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Ahmad Dahlan Yogyakarta, dimuat media online Krjogja.com edisi 15 Juni 2022. https://www.krjogja.com/opini-2/pentingnya-keselamatan-pasien-di-puskesmas-pada-era-universal-health-coverage/ Selengkapnya

Ujian Seminar Kemajuan Riset dan Seminar Hasil Publikasi An. Akhmad Azmiardi NIM T512008001, Senin 06 Juni 2022

Ujian Seminar Kemajuan Riset dan Seminar Hasil Publikasi An. Akhmad Azmiardi NIM T512008001. Program Studi S3 Kesehatan Masyarakat Sekolah Pascasarjana UNS, pada hari Senin 06 Juni 2022 jam 09.00 – 11.00 WIB, melaksanakan Ujian Seminar Kemajuan Riset dan Seminar Hasil Publikasi Disertasi Mahasiswa secara daring online via zoom: Nama : Akhmad Azmiardi NIM : T512008001 … Read more

Sarasehan Luring Pengelola Prodi S3 Kesehatan Masyarakat dengan Mahasiswa Angkatan 2020-2, 2021-1 dan 2021-2

Sarasehan Luring Pengelola Prodi S3 Kesehatan Masyarakat dengan Mahasiswa Angkatan 2020-2, 2021-1 dan 2021-2. Kepala Prodi S3 Kesehatan Masyarakat Prof. Ari Natalia Probandari, dr., MPH., Ph.D beserta Pengelola Program Studi mengadakan sarasehan secara luring dengan Mahasiswa Angkatan 2020-2, 2021-1 dan 2021-2. Kegiatan tersebut dilaksanakan di Ruang Sidang 2 lantai 3 Gedung Pendidikan Dokter Fakultas Kedokteran … Read more

Ujian Seminar Proposal Disertasi Mahasiswa an. Dyah Rahmawatie RBU NIM. T512008004, Kamis 02 Juni 2022

Ujian Seminar Proposal Disertasi Mahasiswa an. Dyah Rahmawatie RBU NIM. T512008004, Kamis 02 Juni 2022. Program Studi S3 Kesehatan Masyarakat Sekolah Pascasarjana UNS, pada hari Kamis 02 Juni 2022 jam 13.00 – 15.00 WIB, melaksanakan Ujian Seminar Proposal Disertasi Mahasiswa secara daring online via zoom: Nama : Dyah Rahmawatie RBU NIM : T512008004 Judul : … Read more

Kegiatan Monitoring dan Evaluasi Progres Disertasi Mahasiswa Angkatan 2018, 2019-1 dan 2019-2.

Kegiatan Monitoring dan Evaluasi Progres Disertasi Mahasiswa Angkatan 2018, 2019-1 dan 2019-2. Selasa 31 Mei 2022, Program Studi S3 Kesehatan Masyarakat Universitas Sebelas Maret Surakarta, mengadakan Kegiatan Monitoring dan Evaluasi Progres Disertasi Mahasiswa. Kegiatan tersebut dilaksanakan secara daring via zoom, dihadiri Pengelola Prodi dan seluruh mahasiswa S3 Kesehatan Masyarakat angkatan 2018, 2019-1 dan 2019-2.

Kuliah Pakar Daring Oleh Dr. dr. I wayan Gede Artawan Eka Putra, M.Pid, Tema: Menghindari Jurnal Predatory dan Memilih Jurnal Bereputasi

Kuliah Pakar Daring Oleh Dr. dr. I Wayan Gede Artawan Eka Putra, M.Pid, Tema: Menghindari Jurnal Predatory dan Memilih Jurnal Bereputasi. Pada Hari Sabtu 28 Mei 2022, Program Studi S3 Kesehatan Masyarakat Sekolah Pascasarjana Universitas Sebelas Maret Surakarta, mengadakan kegiatan kuliah pakar oleh Dr. dr. I wayan Gede Artawan Eka Putra, M.Pid. dengan Tema: Menghindari … Read more

Ujian Seminar Proposal Disertasi an.Adji Suwandono NIM. T512002001, Senin 30 Mei 2022

Ujian Seminar Proposal Disertasi an.Adji Suwandono NIM. T512002001, Senin 30 Mei 2022. Program Studi S3 Kesehatan Masyarakat Sekolah Pascasarjana UNS, pada hari Senin 31 Mei 2022 jam 11.00 – 13.00 WIB, melaksanakan Ujian Seminar Proposal Disertasi Mahasiswa secara daring online via zoom: Nama : Adji Suwandono NIM : T512002001 Judul : Continuum of Care Pasien … Read more

Ujian Kualifikasi Proposal Disertasi Mahasiswa an. Rizka Ayu Setyani NIM. T512102012, Jumat 27 Mei 2022

Ujian Kualifikasi Proposal Disertasi atas nama Rizka Ayu Setyani , NIM. T512102012. Program Studi S3 Kesehatan Masyarakat Sekolah Pascasarjana UNS, pada hari Jumat 27 Mei 2022 jam 10.00 – 12.00 WIB, melaksanakan Ujian Kualifikasi Proposal Disertasi Mahasiswa secara daring online via zoom: Nama : Rizka Ayu Setyani NIM : T512102012 Judul : Pengembangan Model Edukasi … Read more

Simple tuberculosis screening tool using signs, symptoms, and risk factors to reduce the missed opportunity in the older population

IntroductionTuberculosis (TB) has become one of the world’s big-gest public health concerns in the era of the aging population. The world’s TB burden is challenged by the shifting of TB from the younger to the elderly due to the aging population, longer life expectancy, and reactivation disease …

Pentingnya Membangkitkan Posyandu Setelah Pandemi Berlalu

Pentingnya Membangkitkan Posyandu Setelah Pandemi Berlalu. Sebuah tulisan dari Setianingsih mahasiswa Program Doktor Kesehatan Masyarakat Sekolah Pascasarjana Universitas Sebelas Maret Surakarta, dosen Ilmu Keperawatan Universitas Muhammadiyah Klaten, dimuat media online Sieradmu edisi 19 Mei 2022, https://sieradmu.com/pentingnya-membangkitkan-posyandu-setelah-pandemi-berlalu/ Selengkapnya

Bidan Praktik Mandiri Harus Profesi Bidan

Bidan Praktik Mandiri Harus Profesi Bidan. Sebuah tulisan dari Widya Maya Ningrum mahasiswa Program Doktor Kesehatan Masyarakat Sekolah Pascasarjana Universitas Sebelas Maret Surakarta,Dosen Prodi Kebidanan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Galuh, dimuat media online Times Indonesia edisi 19 Mei 2022. https://www.timesindonesia.co.id/read/news/409975/bidan-praktik-mandiri-harus-profesi-bidan Selengkapnya

Mudik Lebaran dan Wisata di Masa Pandemi Amankah?

Mudik Lebaran dan Wisata di Masa Pandemi Amankah?. Sebuah tulisan dari Muchamad Rifai mahasiswa Program Doktor Kesehatan Masyarakat Sekolah Pascasarjana Universitas sebelas Maret Surakarta,Dosen Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Ahmad Dahlan Yogyakarta. dimuat media online Harian Jogja edisi 22 April 2022. https://opini.harianjogja.com/read/2022/04/22/543/1099783/opini-mudik-lebaran-dan-wisata-di-masa-pandemi-amankah Selengkapnya

Waspada Hepatitis Akut Misterius

Waspada Hepatitis Akut Misterius. Sebuah tulisan dari Yeny Ristaning Belawati mahasiswa Program Doktor Kesehatan Masyarakat Sekolah Pascasarjana Universitas sebelas Maret Surakarta, dimuat media online Kumparan edisi 17 Mei 2022, https://kumparan.com/yeni-1652251239074556688/1y3KStfBzhC/full?utm_source=Desktop&utm_medium=copy-to-clipboard&shareID=9xLYGM2VVsp0 Selengkapnya

Ujian  Seminar Kemajuan Riset dan Seminar Hasil Naskah Publikasi an. Agus Hidayat NIM T511608001

Ujian  Seminar Kemajuan Riset dan Seminar Hasil Naskah Publikasi an. Agus Hidayat NIM T511608001. Program Studi S3 Kesehatan Masyarakat Sekolah Pascasarjana UNS, pada hari Selasa 17 Mei 2022 jam 10.00 – 12.00 WIB, melaksanakan Ujian  Seminar Kemajuan Riset dan Seminar Hasil Naskah Publikasi Disertasi Mahasiswa secara daring online via zoom: Nama : Agus Hidayat NIM … Read more

Perjalanan Arus Balik Mudik, Tetap Perhatikan Asupan Cairan

Perjalanan Arus Balik Mudik, Tetap Perhatikan Asupan Cairan.Sebuah tulisan dari Ony Linda mahasiswa Program Doktor Kesehatan Masyarakat Sekolah Pascasarjana Universitas sebelas Maret Surakarta, Dosen Ilmu-ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Prof.DR. HAMKA,dimuat media online geotimes edisi 10 Mei 2022, https://geotimes.id/tips/perjalanan-arus-balik-mudik-tetap-perhatikan-asupan-cairan/ Selengkapnya

Konsumsi Hidangan Idul Fitri, Tetap Perhatikan Pedoman Gizi Seimbang

Konsumsi Hidangan Idul Fitri, Tetap Perhatikan Pedoman Gizi Seimbang. Sebuah tulisan dari Ony Linda mahasiswa Program Doktor Kesehatan Masyarakat Sekolah Pascasarjana Universitas sebelas Maret Surakarta, Dosen Ilmu-ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Prof.DR. HAMKA,dimuat media online Republika edisi 7 Mei 2022, https://retizen.republika.co.id/posts/125508/konsumsi-hidangan-idul-fitri-tetap-perhatikan-pedoman-gizi-seimbang. Selengkapnya

Idul Fitri di Tengah Bayang-Bayang Omicron

Idul Fitri di Tengah Bayang-Bayang Omicron. sebuah tulisan dari Jauhari Dosen Universitas Islam Negeri Kiai Haji Achmad Siddiq Jember juga mahasiswa Program Studi S3 Kesehatan Masyarakat Sekolah Pascasarjana Universitas sebelas Maret Surakarta.Termuat di Koran Radar Jember edisi 30 April 2022.

Ujian Seminar Proposal Disertasi an.Sri Mulyanti NIM. T512008009, Rabu 27 April 2022

Ujian  Seminar  Proposal Disertasi an.Sri Mulyanti NIM. T512008009. Program Studi S3 Kesehatan Masyarakat Sekolah Pascasarjana UNS, pada hari Rabu 27 April 2022 jam 12.00 – 14.00 WIB, melaksanakan Ujian Seminar Proposal Disertasi Mahasiswa secara daring online via zoom: Nama : Sri Mulyanti NIM : T512008009 Judul : Upaya Pencegahan Stunting Melalui pendekatan Inter Profesional Collaboration … Read more

Persiapan Pembelajaran tatap Muka 100 Persen

Persiapan Pembelajaran tatap Muka 100 Persen (tinjauan dari aspek keselamatan dan kesehatan kerja). sebuah tulisan dari Nur Ulfah, SKM., M.Sc mahasiswa Program Studi S3 Kesehatan Masyarakat Sekolah Pascasarjana Universitas sebelas Maret Surakarta.Termuat di Koran Radar Banyumas edisi 19 April 2022.

Ujian Kelayakan/Verifikasi Naskah Disertasi dan Karya Publikasi Mahasiswa An. Sukismanto T511808005

Ujian Kelayakan/Verifikasi Naskah Disertasi dan Karya Publikasi Mahasiswa An. Sukismanto T511808005. Program Studi S3 Kesehatan Masyarakat Sekolah Pascasarjana UNS, pada hari Selasa 19 April 2022 jam 10.00 – 12.00 WIB, melaksanakan Ujian Kelayakan/Verifikasi Naskah Disertasi dan Karya Publikasi Mahasiswa secara daring online via zoom: Nama : Sukismanto NIM : T511808005 Judul : Pengaruh Peer Support … Read more

Ujian Tertutup Naskah Disertasi An. Rusnoto T511608007, Senin 18 April 2022

Ujian Tertutup Naskah Disertasi An. Rusnoto T511608007. Program Studi S3 Kesehatan Masyarakat Sekolah Pascasarjana UNS, pada hari Senin 18 April 2022 jam 09.00 – 11.00 WIB, melaksanakan Ujian Tertutup Naskah Disertasi Mahasiswa secara daring online via zoom: Nama : Rusnoto NIM : T511608007 Judul : Indeks Prediktif Under Reporting Case TBC Rumah Sakit di Kudus … Read more

Ujian Seminar Kemajaun Riset dan Seminar Hasil Naskah Publikasi Mahasiswa An. Reny Nugraheni T512002005, Kamis 14 April 2022

Ujian Seminar Kemajaun Riset dan Seminar Hasil Naskah Publikasi Mahasiswa An. Reny Nugraheni T512002005. Program Studi S3 Kesehatan Masyarakat Sekolah Pascasarjana UNS, pada hari Kamis 14 April 2022 jam 10.00 – 12.00 WIB, melaksanakan Ujian Seminar Kemajaun Riset dan Seminar Hasil Naskah Publikasi Mahasiswa secara daring online via zoom: Nama : Reny Nugraheni NIM : … Read more

Ujian Seminar Proposal Disertasi Mahasiswa an. Ronald NIM T512008008, Selasa 12 April2022

Ujian Seminar Proposal Disertasi Mahasiswa an. Ronald NIM T512008008. Program Studi S3 Kesehatan Masyarakat Sekolah Pascasarjana UNS, pada hari Selasa 12 April 2022 jam 10.00 – 12.00 WIB, melaksanakan Ujian Seminar Proposal Disertasi  Mahasiswa secara daring online via zoom: Nama : Ronald NIM : T512008008 Judul : Pengembangan ModelPhysician-Pharmacist Collaborative Care (PPCC) Dalam Upaya Peningkatan … Read more

Ujian Seminar Kemajuan Riset dan Seminar Hasil Publikasi An. Mulyaningsih NIM T511708004, Senin 11 April2022

Ujian Seminar Kemajuan Riset dan Seminar Hasil Publikasi An. Mulyaningsih NIM T511708004. Program Studi S3 Kesehatan Masyarakat Sekolah Pascasarjana UNS, pada hari Senin 11 april 2022 jam 13.00 – 15.00 WIB, melaksanakan Ujian Seminar Kemajaun Riset dan Seminar Hasil Naskah Publikasi  mahasiswa secara daring online via zoom: Nama : Mulyaningsih NIM : T511708004 Judul : … Read more

Ujian Kualifikasi Proposal Disertasi Mahasiswa an. Armein Suhary Rowi NIM. T512108003, Senin 11 April 2022

Ujian Kualifikasi Proposal Disertasi Mahasiswa an. Armein Suhary Rowi NIM. T512108003. Program Studi S3 Kesehatan Masyarakat Sekolah Pascasarjana UNS, pada hari Senin 11 April 2022 jam 09.00 – 10.30 WIB, melaksanakan Ujian Kualifikasi Proposal Disertasi Mahasiswa secara daring online via zoom: Nama : Armein Sujuhary Rowi NIM : T512008003 Judul : Model Pengembangan Elektronic Health … Read more

Workshop Daring untuk Pustakawan Kesehatan,Tema:  Finding Quality Open Access Sources

Workshop daring untuk Pustakawan Kesehatan Tema: Finding Quality Open Access Sources. Pada hari Senin, 4 April 2022 jam 14.00-17.00 WIB Tim HITIHE (Health Information and Technology for Improved Health Education in South-East Asia) Fakultas Kedokteran UNS mengadakan workshop daring untuk Pustakawan Kesehatan (Health Librarians) dengan tema “Finding Quality Open Access Sources”. Peserta workshop berasal dari … Read more

Kuliah perdana mahasiswa baru angkatan 2021.2

Kuliah perdana mahasiswa baru angkatan 2021.2. Jum’at 1 April 2022, Program Studi S3 Kesehatan Masyarakat Sekolah Pascasarjana Universitas Sebelas Maret Surakarta, mengadakan kuliah perdana mahasiswa baru angkatan 2021.2. Kegiatan tersebut dilaksanakan secara daring dihadiri seluruh pengelola prodi dan mahasiswa angkatan 2021.2

Tropmed Tuberculosis Research Expo 2022

Prof. Ari Natalia Probandari,dr., MPH., Ph.D hadir menjadi Peneliti dalam TROPMED TUBERCOLOSIS RESEARCH EXPO 2022: Peran Tropmed UGM dalam riset dan inovasi menuju eliminasi TB Indonesia. hadir dalam merayakan hari TB sedunia 2022 dengan menghadirkan peneliti dan project TB Tropmed yang akan berbagi pengalaman dan cerita mereka dalam mentuntaskan kasus TB di Indonesia. Acara ini … Read more

dr Vitri Widyaningsih MS PhD menjadi salah satu narasumber Webinar Moving Forward : How to Continue Public Health Implementation Research in LMIC during Covid-19.

Pada tanggal 2 Maret 2022, diadakan kegiatan Webinar dengan judul ”Moving Forward : How to Continue Public Health Implementation Research in LMIC during Covid-19” yang diselenggarakan oleh SUNISEA Project. Kegiatan ini diselenggarakan bersama pakar research yang dimoderatori oleh Jaap Koot, MD-IHTM MBA, dari University Medical Center in Groningen, Netherlands. Adapun beberapa narasumber dalam kegiatan ini … Read more

2 DOSEN IKM FK UNS MASUK DALAM TOP 100 WORLD SCIENTIST AND UNIVERSITY MEDICAL AND HEALTH SCIENCE RANGKINGS 2022

Awal tahun 2022 Adscientific Index merilis World Top 100 World Scientist and University Medical and Health Science Rangkings 2022. Lembaga ini merupakan salah satu lembaga indeks terkemuka di dunia dalam bidang ilmu medis dan kesehatan telah merilis 100 peneliti terkemuka. Dua nama dosen pengajar Ilmu Kesehatan Masayarakat Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret  yang masuk dalam … Read more

Hari Ibu : Prof Ari Probandari Menjadi Narasumber Talkshow Bersama Dewan Profesor UNS

  Merayakan Hari Ibu tahun 2021, Dewan Profesor Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta menggelar talkshow bersama perempuan profesor UNS pada Rabu (22/12/2021). Talkshow bertajuk “Profesor Perempuan Berkarya untuk Indonesia” menghadirkan sebelas perempuan profesor UNS dari berbagai bidang. Dalam acara yang digelar secara luring di Gedung Pascasarjana UNS lantai 6 dan disiarkan di Youtube Dewan Profesor … Read more

WORKSHOP DARING ONLINE LEARNING E-CASES SCENARIO OLEH HITIHE

Pada hari Senin sampai Jumat, 29 November – 3 Desember 2021 Tim HITIHE (Health Information and Technology for Improved Health Education in South-East Asia) Institute of Tropical Medicine Antwerp, Belgia mengadakan workshop daring seputar Online Learning e-Cases Scenario. Peserta workshop ini terdiri dari perwakilan Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret, Pusat Kedokteran Tropis Fakultas Kedokteran, Kesehatan … Read more

DR. ETI PONCORINI DAN DR. VITRI WIDYANINGSIH MENJADI PEMBICARA PERTEMUAN ILMIAH BERKALA BALITBANGKES MAGELANG

Pada tanggal 14 Desember 2021, diadakan kegiatan Pertemuan Ilmiah Berkala (PIB) dengan tema ” Rancangan Riset untuk Kajian Kebijakan dan Publikasi Hasil Riset Kebijakan” yang diselenggarakan ileh Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan Balai Penelitian dan Pengembangan Kesehatan Magelang. Pada acara yang diselenggarakan secara virtual ini, dr. Eti Poncorini dan dr. Vitri Widyaningsih menyampaikan tentang desain … Read more

PROF. ARI PROBANDARI MENJADI ANGGOTA PENELITI WORLD CLASS RESEARCH TENTANG MALARIA

Prof. Ari Probandari menjadi anggota peneliti World Class Research dengan tema implementasi program pengendalian malaria di lintas batas Indonesia-Timor Leste. Penelitian tersebut dibiayai oleh Kementerian Pendidikan Riset dan Teknologi dengan ketua peneliti dr. Elsa Herdiana Murhandarwati, M.Kes. PhD dari Universitas Gadjah Mada. Penelitian tersebut berlokasi di Kabupaten Belu dan Kupang, Provinsi NTT serta Timor Leste, … Read more

DR. VITRI WIDYANINGSIH MENDAPATKAN KESEMPATAN MENGIKUTI AIFIS WRITING WORKSHOP 2021

Pada tanggal 6-9 Desember, dosen IKM FK UNS, dr. Vitri Widyaningsih, MS., Ph.D mendapatkan kesempatan mengikuti “Introduction to Academic Writing for International Publication: A Virtual Workshop” yang diselenggarakan oleh The American Institute for Indonesian Studies (AIFIS) and the Social Science Research Council (SSRC). Untuk mengikuti workshop ini, peserta harus mengirimkan aplikasi, dan terpilih 24 peserta dari 175 … Read more

Dr. Vitri Widyaningsih (Fakultas Kedokteran) dan Dr. Tri Mulyaningsih (Fakultas Ekonomi dan Bisnis) dari Universitas Sebelas Maret mempresentasikan hasil dan rencana tindak lanjut penelitian dalam bidang Kesehatan ibu dan anak

Dr. Vitri Widyaningsih (Fakultas Kedokteran) dan Dr. Tri Mulyaningsih (Fakultas Ekonomi dan Bisnis) dari Universitas Sebelas Maret mempresentasikan hasil dan rencana tindak lanjut penelitian dalam bidang Kesehatan ibu dan anak selengkapnya klik disini

Dr. Vitri Widyaningsih (Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret) mengisi kuliah perdana kegiatan Kuliah Kerja Lapangan, prodi Pendidikan Biologi, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Muhammadiyah Surakarta.

Dr. Vitri Widyaningsih (Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret) mengisi kuliah perdana kegiatan Kuliah Kerja Lapangan, prodi Pendidikan Biologi, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Muhammadiyah Surakarta selengkapnya klik disini

UNS-UTSA Global Health Webinar Series #1 : Health Policy Issues In Women Health

UNS-UTSA Global Health Webinar Series #1 : Health Policy Issues In Women Health Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret berkolaborasi dengan College for Health, Community and Policy, University of Texas at San Antonio, hari Senin (18/10/2021) mengadakan webinar dengan topik “HEALTH POLICY ISSUES IN A WOMAN’S HEALTH” selengkapnya klik disini

Mahasiswa S3 IKM a.n. Kori Puspita Ningsih telah Memenangkan Lomba Karya Tulis yang diselenggarakan oleh Markas Besar Legiun Veteran Republik Indonesia

Pada tanggal 6 September 2021, berdasarkan surat keputusan DPP LVRI Nomor: SKEP-33/MBLV/11/09/2021 tentang Pemenang Lomba Karya Tulis dan Desain Poster dalam Rangka Memperingati Hari Veteran Nasional (Harvetnas) Th. 2021, Mahasiswa S3 IKM a.n. Kori Puspita Ningsih telah Memenangkan Lomba Karya Tulis Juara 2 dalam Kategori II : Lomba karya Tulis tentang Sejarah Perjuangan Daerah.

Ujian Seminar Proposal Disertasi Mahasiswa S3 IKM a.n. Anis Nur Hidayati

Pada tanggal 02 September 2021, telah dilaksanakan Ujian Seminar Proposal Disertasi Mahasiswa a.n. Anis Nur Hidayati NIM T511908001 dengan judul “Model Promosi Kesehatan dengan Home Blood Pressure Monitoring untuk Peningkatan Perilaku Pengendalian Hipertensi pada Ibu Hamil” ujian proposal ini dilakukan secara daring melalui platform Zoom.

Epi-SMart: Media Pembelajaran Model E-Learning di Masa Pandemi

Di tengah masa pandemi, Universitas Sebelas Maret berkomitmen untuk terus meningkatkan kualitas pembelajaran, khususnya dalam bidang digital. Tim peneliti FK UNS dan Tim HITIHE (Health Information and Technology for Improved Health Education in South-East Asia) oleh Erasmus+ mengembangkan media pembelajaran berbasis aplikasi yang disebut dengan Epi-SMart. Project Digital Transformation of the Epidemiology Module for Clinical … Read more

Kegiatan Dosen S3 IKM UNS Dalam Bidang Interprofessional Education dan Collaboration

Dosen S3 IKM UNS, Dr Eti Poncorini Pamungkasari, pada bulan Juni-Juli 2021, mengisi tiga agenda kegiatan terkait Interprofessional Education dan Collaboration, yaitu: Pembicara pada Webinar nasional Indonesian Medical and Health Profession Education, pada tanggal 24 Juni 2021, dengan materi Prinsip Interprofessional Education and Collaboration Pembicara pada Workshop di program studi D3 Kebidanan Sekolah Vokasi UNS … Read more

Training Enumerator SUNI-SEA Project Indonesia untuk Kota Surakarta dan Kabupaten Batang

Scaling-up NCD Interventions in South-East Asia (SUNI-SEA) Project Indonesia merupakan penelitian yang bertujuan untuk mengembangkan strategi inovatif dalam usaha menekan epidemi penyakit tidak menular, terutama diabetes mellitus dan hipertensi, di dunia. Salah satu tahapan yang kami lakukan untuk mencapai tujuan tersebut adalah pengambilan data tentang pengetahuan dan status kesehatan masyarakat di Indonesia. Pada hari Sabtu, … Read more

Makanan Sehat untuk Melawan Pandemi Covid-19

Oleh Amelya Augusthina Ayusari MENGHADAPI pandemi Covid-19 diperlukan kerjasama semua pihak, baik individu, masyarakat, maupun pemerintah. Sebagai individu, seseorang dianjurkan untuk menerapkan pola hidup sehat dan 5M yang terdiri dari memakai masker, menjaga jarak, mencuci tangan, mengurangi mobilitas, dan menghindari kerumunan. Dalam menerapkan hidup sehat, mengonsumsi makanan sehat merupakan salah satu upaya yang membantu pencegahan dan meghindari dampak buruk infeksi … Read more

Wisuda Mahasiswa Program Studi S3 IKM Periode III Tahun 2021

Pada hari Sabtu (26/6/2021) Universitas Sebelas Maret mengadakan wisuda luring dan daring periode III Tahun 2021. Wisuda ini diselenggarakan untuk Program Diploma, Sarjana, Magister, dan Doktor. Terdapat keunikan dalam wisuda UNS pada periode ini karena menampilkan peragaan busana  dengan tema Indonesia Satu yang menggambarkan berbagai wilayah yang ada di Indonesia. Pada Wisuda kali ini, Program Studi … Read more

Sinergi Semua Pihak untuk Suksesnya Vaksinasi COVID-19

Artikel ini ditulis oleh dr. Farahdila Mirshanti, MPH, Kepala UPT Puskesmas Purwodiningratan Solo, Mahasiswi S3 Ilmu Kesehatan Masyarakat UNS Dimuat di Solopos.com yang dapat diakses melalui tautan ini   Sampai saat ini, Covid 19 masih menjadi masalah kesehatan global yang belum teratasi. Angka kasus di seluruh dunia mencapai 178 juta dengan angka kematian mencapai 3,86 … Read more

Sosialisasi dan Koordinasi Pelaksanaan Penelitian Uji Klinik Jamu Ekstrak Sambiloto

Pada masa pandemi COVID-19, obat tradisional menjadi salah satu kekuatan yang dapat mendukung upaya pencegahan maupun penanggulangan penyakit. Namun demikian, efektifitas dan keamanan obat tradisional perlu dibuktikan secara ilmiah. Bukti ilmiah yang terbentuk dapat digunakan sebagai dasar pengembangan fitofarmaka dan digunakan oleh tenaga medis. Dengan dilaksanakannya penelitian uji klinik yang merupakan suatu percepatan perolehan evidence … Read more

Kebijakan Penanggulangan Kekerasan Terhadap Anak

Oleh: Nova Winda Setiati SST MM MTrKeb* Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (PPPA) mencatat sejak 1 Januari hingga 16 Maret 2021 terdapat 426 kasus kekerasan seksual dari total 1.008 kasus kekerasan terhadap perempuan dan anak (Jakarta, Kompas.com). Asisten Deputi Perumusan Kebijakan Perlindungan Hak Perempuan Ali Hasan mengatakan, data tersebut berdasarkan hasil pelaporan Sistem Informasi … Read more

Dilematis Penanggulangan HIV AIDS Selama Pandemi COVID-19 : Akankah Three Zero 2030 Terwujud?

Rizka Ayu Setyani, SST, MPH Mahasiswa S3 Kesehatan Masyarakat Universitas Sebelas Maret Mentor International AIDS Society (IAS) TUJUAN pengendalian HIV AIDS di Indonesia tertuang dalam Permenkes Nomor 21 Tahun 2013 dengan tercapainya Three Zero di tahun 2030, antara lain tidak ada infeksi baru HIV, tidak ada kematian karena AIDS dan tidak ada diskriminasi. Oleh sebab itu, … Read more

Tantangan Implementasi Antimicrobial Stewardship Program di Indonesia

Antibiotik merupakan salah satu temuan paling bermanfaat bagi manusia sdi bidang kesehatan. Namun, penggunaannya yang terus meningkat dapat menimbulkan berbagai masalah. Masalah utama dari penggunaan antibiotik terus menerus adalah timbulnya bakteri yang resisten terhadap berbagai jenis antibiotik yang dapat menyebabkan pengobatan penyakit infeksi dengan antibiotik tidak lagi efisien. Antibiotik yang mengalami resistensi dapat menyebabkan penyakit infeksi … Read more

One Health: Situasi Terkini dan Dampak Masalah Resistensi Antimikroba

Resistensi antibiotik terjadi ketika mikroba berubah dan membuat agen antibiotik tidak efektif. Fenomena ini dipicu oleh penggunaan berlebihan dan penyalahgunaan agen antimikroba pada manusia dan hewan. Resistensi antimikroba menyebabkan kegagalan pengobatan, memperpanjang masa tinggal di rumah sakit, memperburuk hasil klinis dan membuat prosedur pembedahan dan kemoterapi berisiko dan tidak aman. Resistensi antibiotik merupakan salah satu … Read more

Mahasiswa S3 IKM UNS memenangkan International COVID-19 Essay Competition

Mahasiswa S3 IKM UNS atas nama Rizka Ayu Setyani berhasil memenangkan International COVID-19 Essay Competition. Rizka membawakan essay dengan judul “Aplikasi Sayang Ibu Bayi Komplementer (ASIK) as the Smart Health Technology Innovation in Pregnancy Monitoring during the COVID-19 Pandemic”. Rizka menekankan pentingnya inovasi teknologi informasi untuk meningkatkan kualitas layanan ibu anak yang terganggu dengan adanya … Read more

Donasi dan Takjil kepada Yayasan Nur Hidayah, Surakarta

Pada bulan Ramadan tahun 2021,  Himpunan Mahasiswa S3 IKM UNS berkesempatan untuk membantu adik-adik yatim piatu yang berada di Yayasan Nur Hidayah, Surakarta. Himpunan Mahasiswa S3 IKM UNS berhasil menggalang dana untuk buka puasa bersama 80 anak yatim piatu dan memberikan donasi yang diwakili oleh mahasiswa S3 IKM UNS, Dipo Wicaksono. Pada kesempatan ini,  Himpunan … Read more

Persiapan Anak Kembali ke Sekolah di Tengah Wabah COVID-19

Penulis: Reny Nugraheni, S.KM, MM, M.Kes Dosen S1 Kesehatan Masyarakat – IIK Bhakti Wiyata Kediri Mahasiswa S3 Ilmu Kesehatan Masyarakat – UNS Solo Bagaimana terkait rencana pemerintah dengan membuka lagi sekolah pada Juli 2021? Apa sajakah yang perlu dipersiapkan dan menjadi perhatian khusus kepada orang tua dalam mempersiapkan buah hatinya kembali ke tempat umum dan berinteraksi dengan … Read more

Prof. Ari Natalia Probandari, dr., MPH., Ph.D. sebagai Pembicara “Bicara tentang Kualitatif #4 : Penelitian Mixed Method”

Kepala Program Studi S3 IKM UNS, Prof. Ari Natalia Probandari, dr., MPH., Ph.D. berpartisipasi pada Webinar “Bicara tentang Kualitatif #4 : Penelitian Mixed Method” yang diadakan oleh Departemen Kebijakan dan Manajemen Kesehatan FKKMK UGM. Acara ini diselenggarakan secara daring melalui aplikasi Zoom pada tanggal 30 April 2021.

Assesment Lapangan Daring (Surveilens) Program Studi Doktor Kesehatan Masyarakat Universitas Sebelas Maret

Pada hari Selasa, 27 April 2021 Program Studi Doktor Kesehatan Masyarakat (S3 IKM) Universitas Sebelas Maret mengikuti kegiatan assessment lapangan daring (surveilens) yang diadakan oleh Lembaga Akreditasi Mandiri Pendidikan Tinggi Kesehatan (LAM-PTKes). Surveilens dipimpin oleh dr. Onny Setiarini, Ph.D. selaku asesor dari Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN-PT). Acara surveilens dibuka pada pukul 09.00 dengan … Read more

Workshop Studi Literatur dengan Analisis Bibliometrika Menggunakan Publish or Perish, Mendeley, dan VOSviewer

Pada hari Jum’at, 23 April 2021 Research Group Disease Control (RGDC) Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret (FK UNS) mengadakan Workshop Studi Literatur dengan Analisis Bibliometrika secara daring menggunakan platform aplikasi ZoomMeeting. Acara yang berlangsung pada pukul 07.30-09.30 ini dihadiri oleh anggota dan asisten penelitian dari RGDC serta beberapa orang mahasiswa S2 dan S3 IKM UNS. … Read more

Inovasi Disrupsi dan Ikhtiar Eliminasi Tuberkulosis di Indonesia

Penyakit tuberkulosis (TBC) telah ada sejak zaman Mesir kuno, namun penyakit ini masih menjadi masalah kesehatan di berbagai negara. Indonesia merupakan negara ranking ke-2 beban penyakit TBC tertinggi (WHO, 2020). TBC juga merupakan satu dari lima penyebab utama beban penyakit di Indonesia (Kementerian PPN/Bappenas Republik Indonesia, 2019). TBC juga menyebabkan biaya katastropik pada 36% rumah … Read more

Workshop Penguatan Kapasitas Tenaga Kependidikan dalam Mendukung E-Learning HITIHE Project Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret

Pada hari Rabu, 14 April 2021 HITIHE (Health Information and Technology for Improved Health Education in South-East Asia) Project Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret mengadakan kegiatan Workshop Penguatan Kapasitas Tenaga Kependidikan dalam Mendukung E-Learning. Kegiatan workshop ini berlangsung secara hybrid dengan menggunakan kombinasi daring via platform ZoomMeeting dan secara luring di auditorium Fakultas Kedokteran Universitas … Read more

Workshop Online Klinik Akreditasi 2021 Lembaga Akreditasi Mandiri Pendidikan Tinggi Kesehatan Indonesia (LAM-PTKes)

Pada hari Senin dan Selasa, 12-13 April 2021, Program Studi S3 Ilmu Kesehatan Masyarakat Universitas Sebelas Maret mengirimkan tiga orang dosen yaitu: Prof. dr. Ari Natalia Probandari, MPH., Ph.D.; Dr. dr. Ratih Puspita Febrinasari, M.Sc.; dan Dr. Sumardiyono, SKM., M.Kes. untuk menghadiri kegiatan Workshop Online Klinik Akreditasi 2021 yang diadakan oleh Lembaga Akreditasi Mandiri Pendidikan … Read more

Kaprodi S3 IKM UNS Berpartisipasi dalam Konser Musik Klasik “An Era of Musical History : From Baroque, Classical to Romantic Periode (1600-1900)” FKKMK Universitas Gadjah Mada

Pada hari Sabtu, 10 April 2021, Kepala Program Studi S3 Ilmu Kesehatan Masyarakat Universitas Sebelas Maret, Prof. dr. Ari Natalia Probandari, MPH., Ph.D. ikut berpartisipasi dalam acara konser musik klasik yang menyemarakkan Dies Natalis FK-KMK UGM ke-75, RSUP Dr. Sardjito ke-39, RSUP Dr. Soeradji Tirtonegoro ke-93, dan RS Akademik UGM ke-9. Konser yang mengusung tema … Read more

Kick-off Meeting Proyek Mahasiswa Inbound UMCG ke Universitas Sebelas Maret

Pada hari Jumat, 2 April 2021 telah dilaksanakan Kick-off Meeting Proyek Mahasiswa Magang UMCG di Universitas Sebelas Maret. Hadir dalam pertemuan tersebut yakni Prof. Ari Natalia Probandari, dr., MPH., Ph.D.; Vitri Widyaningsih, dr., MS., Ph.D.; Yusuf Ari Mashuri, dr., M.Sc.; Dr. Ratih Puspita Febrinasari, dr., MSc; Pamogsa Ratri A.D, S. Tr., Keb.; dan Dilma’aarij Riski … Read more

PERANCANGAN APLIKASI SiTa-YA (SKRIPSI/TUGAS AKHIR UNJAYA) BERHASIL MERAIH JUARA I LOMBA INOVASI DOSEN DI UNIVERSITAS JENDERAL ACHMAD YANI YOGYAKARTA

Perancangan aplikasi SiTa-YA, sebuah inovasi rancangan aplikasi berbasis web sebagai solusi kebutuhan pelaksanan bimbingan dan ujian Skripsi/Tugas Akhir di masa pandemi Covid-19. Perancangan aplikasi SiTa-YA tersebut berhasil meraih Juara I Lomba Inovasi Dosen dalam rangka Dies Natalis Ke-3  Universitas Jenderal Achmad Yani Yogyakarta. Perancangan aplikasi SiTa-YA merupakan inovasi dari salah satu mahasiswa S3 IKM, Kori … Read more

Sekolah Komplementer Cinta Ibu Karya Mahasiswa S3 IKM Berhasil Menjadi Pemenang Paragon Innovation Award 2021

Sekolah Komplementer Cinta Ibu, sebuah inovasi kelas ibu hamil berbasis kebidanan komplementer berhasil memenangkan Paragon Innovation Award 2021 dalam kategori Health Innovation. Sekolah Komplementer Cinta Ibu merupakan project salah satu Mahasiswa S3 IKM, Rizka Ayu Setyani. Kelas ibu hamil merupakan salah satu kunci sukses KIE oleh bidan. Namun, pelaksaan kelas ibu hamil selama ini dirasakan masih kurang … Read more

POSBINDU Cost Survey SUNI-SEA FK UNS

Kegiatan Pengambilan Data Cost Survey Puskesmas dalam rangka penelitian SUNI SEA di Posbindu Wilayah Kerja Dinas Kesehatan Kabupaten Karanganyar ini berlangsung selama empat hari, di bulan Maret. Sebelum dilakukan  pengambilan data cost survey  puskesmas, telah dilakukan koordinasi dengan pihak-pihak terkiat yaitu diantaranya Dinas Kesehatan Karanganyar dan bagian Tata Usaha masing-masing Puskesmas yang bersangkutan untuk mendapatkan … Read more

Workshop Sinkronisasi Modul Pembelajaran E-Learning HITIHE FK UNS-FKKMK UGM

Pada hari Rabu, 17 Maret 2021 telah dilaksanakan kegiatan Sinkronisasi Modul Pembelajaran E-learning Proyek HITIHE (Health Information and Technology for Improved Health Education in South-East Asia) Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret – Fakultas Kedokteran, Kesehatan Masyarakat, dan Keperawatan Universitas Gadjah Mada secara daring dengan menggunakan platform aplikasi ZoomMeeting. Kegiatan workshop ini dibuka sekitar pukul 13.00 … Read more

Kuliah Pakar Komplementer Kebidanan oleh Mahasiswa S3 IKM UNS

  Pada hari Selasa, 16 Maret 2021, Akademi Kebidanan Al-Ikhlas Yayasan Raudhatul Muta’allimin, Bogor mengadakan Kuliah Pakar Komplementer Kebidanan : Manajemen Komplementer dalam Asuhan Kebidanan secara daring melalui aplikasi Zoom dan YouTube Live. Kuliah Pakar ini dibawakan oleh Rizka Ayu Setyani, SST, MPH, yang merupakan mahasiswa S3 IKM UNS. Hal ini menunjukkan peran aktif mahasiswa S3 … Read more

Review Konten Modul Antraks Proyek HITIHE

Pada hari Rabu, 10 Maret 2021 telah dilaksanakan kegiatan Workshop Review Konten Modul Antraks Proyek HITIHE (Health Information and Technology for Improved Health Education in South-East Asia) Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret secara daring dengan menggunakan platform aplikasi ZoomMeeting. Kegiatan workshop ini dibuka sekitar pukul 10.00 WIB dengan paparan pendahuluan tentang proyek HITIHE yang disampaikan … Read more

Prof Ari Probandari Sampaikan Perkembangan Manajemen Program Eradikasi Tuberkulosis

Pada hari Sabtu, 6 Maret 2021, Kepala Program Studi S3 IKM menjadi pembicara dalam “Symposium of End Tuberculosis : Current Update on Tuberculosis Management”. Pada simposim ini, Prof Ari menyampaikan tentang perkembagan terbaru dari manajemen program eradikasi tuberkulosis dan tantangannya pada industri pertambangan. Pada acara ini, hadir pula dr. Adi Poerwanto Sp.A sebagai pembicara yang … Read more

Kuliah Perdana S3 IKM Periode 1 2021

Pada tanggal 27 Februari 2021, Ptelah diselenggarakan kuliah perdana untuk mahasiswa baru Program Studi S3 IKM. Kuliah perdana ini disampaikan oleh Ketua Program Studi S3 IKM, Prof Ari Natalia Probandari, dr, MPH, PhD secara daring melalui aplikasi Zoom. Pada kuliah perdana ini, disampaikan profil dan kegiatan yang dilakukan oleh Program Studi S3 IKM

Workshop Daring “How to Prepare an Online Learning”

Pada hari Rabu, 10 Februari 2021 Tim HITIHE (Health Information and Technology for Improved Health Education in South-East Asia) Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret yang terdiri dari Prof. dr. Ari Natalia Probandari, MPH., Ph.D.; dr. Vitri Widyaningsih, MS., Ph.D.; Dr. dr. Eti Poncorini Pamungkasari, M.Pd.; dr. Bulan Kakanita Hermasari, M.Med.Ed.; dr. Yusuf Ari Mashuri, M.Sc.; … Read more

Bedah Buku “Tak Kenal maka Tak Sayang : Penelitian Kualitatif dalam Pelayanan Kesehatan”

Pada Hari Rabu, 10 Februari 2020, Ketua Program Studi S3 IKM UNS, Prof. dr. Ari Probandari MPH, PhD menjadi pembahas di acara Bedah Buku “Tak Kenal maka Tak Sayang : Penelitian Kualitatif dalam Pelayanan Kesehatan” yang dilaksanakan secara daring melalui platform Zoom. Kegiatan ini diselenggarakan oleh Departemen Kebijakan dan Manajemen Kesehatan, FKKMK UGM. Pada acara ini, … Read more

Workshop Daring Teknis Pembuatan Video Pembelajaran dan Pengembangan Aplikasi Epi-SMART

Pada hari Rabu, 10 Februari 2021 Tim HITIHE (Health Information and Technology for Improved Health Education in South-East Asia) dan HITIHE Alliance Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret mengadakan Workshop Daring Teknis Pembuatan Video Pembelajaran dan Pengembangan Aplikasi Epi-SMART melalui platform Zoom Meeting. Acara ini dihadiri oleh Tim HITIHE Alliance, Unit Pendidikan Kedokteran, Pengelola KBK, Pengelola … Read more

Sharing Session “Project and Financial Management of A Research Center”

Pada hari Sabtu, 6 Februari 2021 Research Group Disease Control bekerja sama dengan Koordinator Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Fakultas (KPPMF) Kedokteran Universitas Sebelas Maret mengadakan Sharing session dengan Topik “Project and Financial Management of A Research Center” secara daring melalui platform aplikasi ZoomMeeting pada pukul 09.00 – 11.30. Kegiatan ini dihadiri oleh 52 orang partisipan … Read more

Workshop Pengembangan Konten Video Pembelajaran oleh HITIHE Allience

Pada hari Selasa, 2 Februari 2021, HITIHE Allience telah menjalankan Workshop Pengembangan Konten Video Pembelajaran secara daring melalui aplikasi Zoom. Acara ini dihadiri oleh Dekanat Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret, Tim HITIHE Allience, Unit Pendidikan Kedokteran, Pengelola KBK, Pengelola Skills Lab, serta Tim Course. Acara dimulai pada pukul 12.30 dan dibuka oleh Prof. Dr. Reviono, … Read more

Proposal Disertasi Mahasiswa S3 Kesehatan Masyarakat UNS a/n Widiawan Sukarno Ardhianto NIM T511908011

Proposal Disertasi Mahasiswa S3 Kesehatan Masyarakat UNS a/n Widiawan Sukarno Ardhianto NIM T511908011  telah dilaksanakan pada tanggal 1 Februari 2021 secara daring melalui aplikasi Zoom. Judul proposal disertasi “Perubahan Pola Konsumsi Rokok Remaja pada Keluarga Miskin di Indonesia (Hasil Survey IFLS Wave 3-5)”

Proposal Disertasi Mahasiswa S3 Kesehatan Masyarakat UNS a/n Ignatius Gonggo Prihatmono NIM T151908013

Proposal Disertasi Mahasiswa S3 Kesehatan Masyarakat UNS a/n Ignatius Gonggo Prihatmono NIM T151908013 telah dilaksanakan pada tanggal 1 Februari 2021 secara daring melalui aplikasi Zoom. Judul proposal disertasi “Pengembangan Model Pencegahan Depresi pada Remaja Berbasis Determinan Sosial Depresi pada Remaja: Analisis Data IFLS 3, 4, dan 5”

Proposal Disertasi Mahasiswa S3 Kesehatan Masyarakat UNS a/n Saifudin Zukhri NIM T151908008

Proposal Disertasi Mahasiswa S3 Kesehatan Masyarakat UNS a/n Saifudin Zukhri NIM T151908008 telah dilaksanakan pada tanggal 26 Januari 2021 secara daring melalui aplikasi Zoom. Judul proposal disertasi “Hubungan Skor Ketahanan Pangan dengan Faktor Resiko dan Kejadian Penyakit Jantung pada Penduduk Usia Produktif di Indonesia”

Proposal Disertasi Mahasiswa S3 Kesehatan Masyarakat UNS a/n Anis Nurhidayati NIM T511908001

Proposal Disertasi Mahasiswa S3 Kesehatan Masyarakat UNS a/n Anis Nurhidayati NIM T511908001 telah dilaksanakan pada tanggal 26 Januari 2021 secara daring melalui aplikasi Zoom. Judul proposal disertasi “Penerapan Home Blood Pressure Monitoring pada Manajemen Hipertensi dalam Kehamilan”

Ujian Kualifikasi Mahasiswa S3 Kesehatan Masyarakat UNS a/n Nurholis Majid NIM T511908007

Ujian Kualifikasi Mahasiswa S3 Kesehatan Masyarakat UNS a/n Nurholis Majid NIM T511908007 telah dilaksanakan pada tanggal 26 Januari 2021 secara daring melalui aplikasi Zoom. Judul ujian kualifikasi “Pengaruh Disparitas Lansia Terhadap Multimorbiditas: Analisa Data Sekunder IFLS (2000, 2007, 2014)”. Dengan penguji : Dr. Vitri Widyaningsih, dr., MS., PhD Prof. Dr. Hartono, dr., M.Si  Dr. dr. … Read more

Ujian Proposal Disertasi Mahasiswa S3 IKM a/n M. Nur Khamid NIM T511908006

Ujian Proposal Disertasi Mahasiswa S3 Kesehatan Masyarakat UNS a/n M. Nur Khamid NIM T511908006 telah dilaksanakan pada tanggal 25 Januari 2021 secara daring melalui aplikasi Zoom. Judul proposal disertasi “Perubahan Perilaku pada LSL (Laki-Laki Seks dengan Laki-Laki) HIV Positif Dalam Penanggulangan HIV dan AIDS Berbasis Media Sosial”.

Ujian Kualifikasi Mahasiswa S3 Kesehatan Masyarakat UNS a/n Ati’ul Impartina NIM T511808001

Ujian Kualifikasi Mahasiswa S3 Kesehatan Masyarakat UNS a/n Ati’ul Impartina NIM T511808001 telah dilaksanakan pada tanggal 25 Januari 2021 secara daring melalui aplikasi Zoom. Judul proposal disertasi “Model Instrumen School Readiness bagi Guru PAUD”. Dengan penguji : Prof. Dr. Harsono Salimo, dr., Sp.A (K) Prof. Ari Natalia Probandari, dr, MPH, PhD Dr. Sri Mulyani, S.Kep. Ns., … Read more

“Usaha Kesehatan Gigi Sekolah (UKGS) Di Masa Pandemi Covid-19” Karya Mahasiswa S3 IKM di Koran Jawa Pos

Oleh: drg Betty Saptiwi, M.Kes. Dosen FK UNS, Mahasiswa Program Studi S3 Ilmu Kesehatan Masyarakat UNS   RONGGA mulut merupakan salah satu media transmisi dan berkembangnya virus juga bakteri, termasuk virus corona (SARS-Cov-2). Selain itu, rongga mulut merupakan gerbang utama masuknya makanan ke dalam tubuh. Apabila terjadi gangguan dalam rongga mulut, maka akan berakibat pada berkurangnya nafsu makan … Read more

“Optimalisasi Fungsi KTR Sebagai Upaya Menurunkan Angka Perokok Baru” – Tulisan Mahasiswa Prodi S3 IKM di Media Informasi Kesehatan

Oleh : Farid Setyo N (Dosen Prodi Kesmas FKM Univet Bantara/ Mahasiswa S3 IKM UNS)   Merokok merupakan perilaku yang dapat menyebabkan seseorang menderita sakit. Sakit akibat perilaku ini dapat berakibat secara langsung (perokok aktif) maupun secara tidak langsung (perokok pasif). Berbagai macam penyakit ditimbulkan akibat dari perilaku ini, diantaranya kanker paru, kanker mulut, gangguan pada … Read more

Pilot Training SUNI-SEA bagi Tenaga Kesehatan dan Kader Posbindu

Kegiatan Pilot Training Tenaga Kesehatan dan Kader Posbindu – Pelatihan Penggunaan Algoritma dalam Rangka Deteksi Dini Penyakit Tidak Menular di Posbindu Wilayah Kerja Dinas Kesehatan Kabupaten Karanganyar ini berlangsung selama tiga hari, meliputi pelatihan bagi tenaga kesehatan pada hari pertama serta pelatihan bagi kader Posbindu pada hari kedua dan ketiga. Sebelum pelatihan ini, seluruh peserta, … Read more

Covid-19, Vaksinasi & Tenaga Kesehatan

Oleh: dr Adji Suwandono, S.H., Sp.F Ketua IDI Cabang Surakarta, Dosen FK UNS, Mahasiswa Program Studi S3 Kesehatan Masyarakat UNS WHO menyampaikan, secara global per tanggal 12 Januari 2021 ini sebanyak 223 negara di dunia terpapar Covid-19, di mana lebih dari 89 juta terkonfirmasi, dengan lebih dari 1,9 juta manusia di dunia meninggal dunia. Indonesia menjadi … Read more

Angka Kejadian Stunting Tetap Tinggi, Mahasiswa S3 IKM Menulis “Medsos Media Kampanye Percepatan Cegah Stunting” di Koran Kedaulatan Rakyat

Selain aktif melakukan riset, Mahasiswa Prodi S3 IKM juga aktif menulis di media sebagai wadah disseminasi hasil riset dan perkuliahan pada masyarakat. “Medsos Media Kampanye Percepatan Cegah Stunting” merupakan tulisan dari Ida Nursanti, Mahasiswa Prodi S3 IKM UNS yang dimuat di Koran Kedaulatan Rakyat pada 6 Januari 2020

“Berpikir Sistem dalam Penanggulangan COVID-19” – Opini Mahasiswa Prodi S3 IKM dalam Harian Nasional

KEDIRI (HN) – Indonesia telah mengalami pandemi COVID-19 selama hampir 12 bulan. Sejak awal pandemi, pemerintah telah membentuk tim Satgas COVID-19. Seperti tertuang dalam Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 20 Tahun 2020 tentang Percepatan Penanganan Corona Virus Disease 2019 di Lingkungan Pemerintah Daerah, Pasal 2 berbunyi “Pemerintah Daerah perlu memprioritaskan penggunaan APBD untuk antisipasi dan penanganan dampak … Read more

Ujian Seminar Kemajuan Riset Mahasiswa a.n Siti Hamidah

Ujian Seminar Kemajuan Riset Mahasiswa a.n Siti Hamidah, kegiatan dilaksanakan pada 5 januari 2021 via Zoom dengan judul disertasi : “Dukungan Organisasi Wanita Keagamaan (Aisyiyah) untuk Meningkatkan Stimulasi dan Perilaku Pemberian ASI Ekslusif” para penguji, sebagai berikut: Dr. Isna Qadrijati,dr, M. Kes Prof. Bhisma Murti, Dr, MPH, M.SC, Ph,D Prof. Dr. Hartono Salimo, dr.,Sp.A (K) … Read more

Mengulas Dana Desa Untuk Pencegahan Stunting, Karya Mahasiswa S3 IKM Dimuat di Koran Solo Pos

Mahasiswa Prodi S3 IKM beraktif berkontribusi dalam pencegahan stunting yang masih menjadi masalah kesehatan serius di Indonesia. “Dana Desa Untuk Pencegahan Stunting” merupakan tulisan dari Sri Mulyanti di koran Solo Pos, terbit sabtu 2 Januari 2021. Untuk lebih lengkap, cek tulisan berikut:

SUNI-SEA TRAINING IN QUALITATIVE RESEARCH METHODS

Scalling-up NCD Interventions in South-East Asia (SUNI-SEA) Indonesia bersama Program Studi Kedokteran dan Program Doktoral Ilmu Kesehatan Masyarakat  Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret telah menyelenggarakan pelatihan penelitian metode kualitatif selama dua hari yaitu pada hari Senin, 7 Desember 2020 dan Rabu, 16 Desember 2020 melalui aplikasi zoom. Pelatihan menghadirkan dua narasumber yaitu Manna Alma dari … Read more

Community Empowerment for manaGement And reHabilitation of COVID-19 (CEGAH COVID-19)

Setelah melakukan penyusunan kuisioner dan analisis situasi, tim peneliti CEGAH COVID-19 bekerja sama dengan mahasiswa dan dosen program studi S3 Ilmu kesehatan Masyarakat Universitas Sebelas Maret serta jajaran pemerintah daerah Kabupaten Klaten melakukan focused group discussion (FGD) yang dilaksanakan pada hari Minggu, 13 Desember 2020 pukul 20.00 sd 22.00 WIB di Balai Desa Belangwetan, Klaten … Read more

Dosen S3 IKM Menjadi Fasilitator dalam Kajian Evaluasi Implementasi Formularium Nasional (Fornas) di Rumah Sakit

Pada hari Senin dan Selasa, 14-15 Desember 2020, salah satu dosen program studi S3 Ilmu Kesehatan Masyarakat Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret Surakarta, Dr. dr. Ratih Puspita Febrinasari, M.Sc. menjadi salah satu fasilitator dalam diskusi panel Kajian Evaluasi Implementasi Formularium Nasional (Fornas) di Rumah Sakit Regional Barat dan Timur yang diadakan oleh Direktorat Jenderal Kefarmasian … Read more

We carefully craft these beauties

Ut enim ad minima veniam, quis nostrum exercitationem ullam corporis suscipit laboriosam,
nisi ut aliquid ex ea commodi consequatur Quis autem vel eum iure reprehenderit qui in ea
voluptate velit esse quam nihil molestiae

Business Conference

Lorem ipsum dolor sit amet, consectetur adipiscing elit. Pellentesque non diam eget ante egestas pulvinar. Sed vitae imperdiet ex, in laoreet nisi. Nam gravida dui eu mauris lobortis vulputate. Donec felis leo, rutrum ac lorem quis, mattis interdum nunc. Interdum et malesuada fames ac ante ipsum primis in faucibus. Sed porttitor ultricies feugiat. Pellentesque ac sapien dolor. Sed sem mauris, sodales quis condimentum eu, eleifend molestie justo. Donec convallis mauris interdum maximus rhoncus. Quisque auctor egestas massa, non ornare magna varius ac. Nullam a iaculis libero, eget placerat sapien. Nulla facilisis blandit diam, non dictum lorem interdum eu. Donec dapibus leo sit amet ipsum molestie fermentum. Praesent sed condimentum quam. Maecenas porta tristique diam, id faucibus mauris sagittis ac. Phasellus et auctor nisi.

In pharetra vehicula varius. Aenean pretium, ipsum sodales facilisis molestie, lectus sapien bibendum tellus, sed molestie nulla justo et lacus. In hac habitasse platea dictumst. Morbi a dictum enim. Aliquam vestibulum, mauris ac pulvinar cursus, metus mauris commodo enim, sit amet mattis neque metus sed velit. Proin in magna in turpis interdum iaculis. Vivamus convallis sit amet risus ut dictum. Vestibulum ac congue ligula. Ut sed euismod magna. Integer nec vulputate nisi, in lobortis purus. Ut in consectetur mi, in interdum mauris. Vestibulum eget turpis tincidunt, ultrices dui sit amet, commodo ante. Morbi molestie eget neque ut cursus. Cras a neque risus. Duis fringilla nunc in tempor tincidunt. Vestibulum et fermentum dui

Dosen Program Studi S3 IKM Menjadi Moderator pada Seminar Daring “The Importance of Big Data in Improving the Quality of Healthcare“

Dr. dr. Ratih Puspita Febrinasari, M.Sc, dosen Program Studi S3 IKM menjadi moderator sesi diskusi pada Seminar Daring “The Importance of Big Data in Improving the Quality of Healthcare“. Setiap hari sejumlah besar data diproduksi oleh sistem layanan kesehatan, yang mempunyai potensi untuk digunakan mendukung pengambilan kebijakan di bidang kesehatan. Istilah big data sering digunakan … Read more

Seminar Daring “The Importance of Big Data in Improving the Quality of Healthcare”

Departemen Farmakologi dan Terapi FK-KMK UGM menyelenggarakan seminar daring dengan tema “The Importance of Big Data in Improving the Quality of Healthcare”. Seminar ini merupakan pembuka dari rangkaian seminar yang digelar selama tiga bulan ke depan hingga Januari 2021 dalam bentuk seminar daring via Zoom Meetings dan livestreaming. Seminar pertama diselenggarakan pada: Hari, tanggal: Sabtu, … Read more

Seminar Hasil Disertasi Mahasiswa S3 IKM UNS a/n Yessy Nur Endah Sary NIM T511708006

Seminar Hasil Disertasi Mahasiswa S3 IKM UNS a.n. Yessy Nur Endah Sary NIM T511708006, dengan judul proposal disertasi “Peran Kader Kesehatan Melalui Modul Cegah Pernikahan Remaja (Cenikma) sebagai Upaya Mendukung Ayah Mencegah Pernikahan Dini Remaja Daerah Pesisir”. Dilaksanakan pada hari Senin, 18 November 2020 vi Zoom. Dengan penguji : Prof. Dr. Harsono Salimo, dr, Sp.A … Read more

Workshop Penguatan E-Learning dan Pengembangan Course Epidemiologi berbasis Aplikasi (Epi-SMart)

Hari Rabu, 25 November 2020 telah berlangsung kegiatan Workshop Penguatan E-Learning dan Pengembangan Course Epidemiologi berbasis Aplikasi (Epi-SMart) secara daring. Acara ini berlangsung melalui platform zoom dan dihadiri oleh 22 partisipan dan 4 orang narasumber. Acara ini merupakan bagian dari proyek penelitian HITIHE (Health Information and Technology for Improved Health Education in South-East Asia) yang … Read more

Kick-Off Meeting Pilot Project Fase Prospektif SUNI-SEA

Pada hari Rabu, 25 November 2020 telah dilakukan Kick-Off Meeting Persiapan Pilot Project Fase Prospektif (Intervensi) dari Penelitian SUNI-SEA (Scaling Up Non-communicable Disease Intervention in South East Asia) yang dilakukan di Aula Anggrek Dinas Kesehatan Kabupaten Karanganyar. Acara dibuka sekitar pukul 08.30 oleh Plt. Kepala Dinas Kabupaten Karanganyar, Purwati, SKM., M.Kes. Acara dilanjutkan dengan paparan … Read more

Pertemuan Rutin Konsorsium SUNI-SEA

Konsorsium SUNI-SEA (Scaling Up Non-communicable Disease Intervention in South East Asia) menyelenggarakan pertemuan rutin yang membahas persiapan fase prospektif dan juga laporan rutin bulanan pada hari Senin, 22 November 2020 pukul 14.00-18.00 melalui platform Webex. SUNI-SEA merupakan penelitian kolaborasi beberapa institusi dan negara yang dilaksanakan di Indonesia, Vietnam, dan Myanmar. Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan … Read more

Press Rilis Kegiatan Webinar Kesehatan Mental Pada Remaja

  Rabu, 28 Oktober 2020- Research Group Disease Control Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret telah melaksanakan program pengabdian dengan mengimplementasikan dan memberikan konstribusi kepada masyarakat luas melalui media sosial dengan mengadakan workshop bertemakan “Kesehatan Mental pada Remaja”. Workshop ini diikuti oleh 185 pendaftar dari berbagai wilayah di Indonesia secara daring melalui media aplikasi zoom dengan … Read more

Press Rilis Kegiatan Sangon Semar

Sanggar Online Sebelas Maret  yang biasa disingkat dengan SANGON SEMAR merupakan sanggar tari dengan berbasis online yang dilakukan oleh tim penelitian dan pengabdian Research Group Disease Control Fakultas Kedokteran Sebelas Maret. Sanggar Online ini dilakukan sebagai implementasi pengabdian dengan menyeimbangkan antara kebudayaan dan kesehatan pada anak-anak. SANGON SEMAR melaksanakan kegiatan setiap Minggu dengan melakukan latihan … Read more

Dosen S3 IKM UNS Dr. Sumardiyono, S.KM, M.Kes Beserta Tim Pengabdi RG Integrated Disease Management dan RG Disease Control, Mengadakan Pengabdian Kepada Masyarakat di Puskesmas Purwodiningratan dan Puskesmas Banyuanyar, Surakarta

Puskesmas merupakan garda terdepan dalam pelayanan kesehatan masyarakat. Puskesmas adalah fasilitas pelayanan kesehatan yang menyelenggarakan upaya kesehatan masyarakat dan upaya kesehatan perseorangan tingkat pertama, dengan lebih mengutamakan upaya promotif dan preventif, untuk mencapai derajat kesehatan masyarakat yang setinggi-tingginya di wilayah kerjanya. Berdasarkan Undang Undang No. 1 Tahun 1970 Puskesmas tergolong tempat kerja yang memiliki risiko … Read more

Kuliah Tamu di University of Canberra oleh Dosen S3 IKM UNS

BGL Indonesia Program Seminar   Child Malnutrition in Indonesia: A multilevel analyses of stunting   Dr Tri Mulyaningsih1, Dr Vitri Widyaningsih2   Affiliations: 1. Department of Economics, Faculty of Economics and Business, Universitas Sebelas Maret, Surakarta, 57126, Indonesia 2. Department of Public Health and Preventive Medicine, Faculty of Medicine, Universitas Sebelas Maret, Surakarta, 57126, Indonesia … Read more

Kepala Program Studi S3 Kesehatan Masyarakat UNS Prof. Ari Probandari Mengisi Acara Kuliah Umum FKM UNDIP

Kepala Program Studi S3 Kesehatan Masyarakat UNS Prof. Ari Probandari Mengisi Acara Kuliah Umum Magister Kesehatan Masyarakat Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Diponegoro dengan topik : metode systematic review pada penelitian kesehatan kegiatan berlangsung pada sabtu, 17 oktober 2020, pukul 09.00 s.d 12.oo wib via microsoft teams

PERAN PRODI S3 IKM UNS DALAM MEWUJUDKAN UNS KAMPUS SEHAT

Universitas Sebelas Maret bertekad mewujudkan kampus sehat. Peluncuran program kampus sehat dilakukan di UNS pada November 2019. Program  diikuti dengan berbagai kegiatan yang mendukung upaya peningkatan kesehatan di kampus, termasuk olahraga, penciptaan lingkungan hijau dan bersih, serta pelayanan kesehatan.Tekad itu terungkap melalui webinar nasional bertajuk Go Green to Health Promoting University, Sabtu (17/10/2020). Wakil Rektor … Read more

Kajian Pelayanan Penyakit Akbiat Kerja Faktor Ergonomi

Tim peneliti Universitas Sebelas Maret bekerja sama dengan Kementerian Kesehatan Republik Indonesia telah melakukan kajian pelayanan Penyakit Akibat Kerja (PAK) faktor ergonomic. Setelah melakukan analisis situasi, diskusi, dan workshop dengan stakeholder terkait, maka dilakukan proses pengambilan data. Kegiatan pengambilan data dilaksanakan pada tanggal 5, 9 dan 13 Oktober 2020. Tim peneliti terdiri dari 5 orang … Read more

Workshop Diseminasi Hasil dan Kick-Off Meeting Fase Intervensi SUNI-SEA

Salah satu tanggung jawab peneliti adalah memastikan bahwa hasil penelitian tidak berhenti di publikasi dan naskah akademik. Pada Rabu, 14 Oktober 2020, kami berdiskusi dengan stakeholder tentang hasil penelitian dan rencana intervensi untuk pengendalian penyakit tidak menular di Indonesia secara daring melalui aplikasi Zoom. Workshop Diseminasi Hasil dan Kick-Off Meeting Fase Intervensi SUNI-SEA dilakukan bersama … Read more

Workshop Program Kesehatan Mental pada Remaja, Guru dan Siswa Bekerjasama dengan Puskesmas Ngoresan

Pada tanggal 8 September 2020 bertempat di Aula Keluran Jebres, team project pengabdian masyarakat dari Fakultas Kedokteran yang diketuai oleh Vitri Widyaningsih,dr.,MS.,Ph.D sekaligus pada kegiatan Workshop Program Kesehatan Mental pada Remaja,Guru dan Siswa menjadi narasumber dalam kegiatan workshop tersebut dengan topic yang mungkin cukup baru yaitu “Peningkatan Kesehatan Mental di Era Pandemi”, di era pandemi … Read more

[NATIONAL WEBINAR] Go Green to Health Promoting University National Webinar

Green campus didefinisikan sebagai kampus yang berwawasan lingkungan, yang mengintegrasikan ilmu pengetahuan lingkungan ke dalam kebijakan, manajemen, dan kegiatan tridharma perguruan tinggi. Green campus juga harus menjadi contoh implementasi pengintegrasian ilmu lingkungan dalam semua aspek manajemen dan praktek pembangunan berkelanjutan. Webinar ini bertujuan untuk mengembangkan pengetahuan dan terwujudnya sinergisitas kampus dalam upaya promotif dan preventif … Read more

Pertemuan Konsorsium SUNI SEA

SUNISEA (Scaling Up Noncommunicable Disease Intervention in South East Asia) menyelenggarakan pertemuan konsorsium membahas persiapan fase prospektif pada tanggal 6 Oktober 2020. SUNISEA yang merupakan penelitian kolaborasi beberapa institusi dan negara, dan dilaksanakan di Indonesia, Vietnam dan Myanmar. Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan upaya pencegahan dan pengendalian penyakit tidak menular, terutama hipertensi dan obesitas. Tim … Read more

Dosen Fakultas Kedokteran UNS, Vitri Widyaningsih, mendapatkan award untuk menghadiri The Sixth Global Symposium on Health Systems Research

Dosen Fakultas Kedokteran UNS, Vitri Widyaningsih, mendapatkan award untuk menghadiri The Sixth Global Symposium on Health Systems Research. Tema dari simposium tahun ini adalah ” Re-imagining health systems for better health and social justice” dan akan dilaksanakan pada 8-12 November 2020, secara virtual. Konferensi ini dihadiri oleh praktisi dan peneliti dari seluruh dunia, yang akan mempesentasikan … Read more

Workshop Penulisan Artikel Pada Jurnal International Bereputasi oleh DR. I Made Ady Wirawan, MPH, ACCAM, PhD

Kegiatan Workshop oleh Program Studi Kesehatan Masyarakat. Program Doktor (S3), dengan pemberi materi yaitu DR. I Made Ady Wirawan, MPH, ACCAM, PhD, Universitas Udayana tema kuliah pakar ini adalah Penulisan Artikel Pada Jurnal International Bereputasi yang dilaksanakan pada Rabu, 23 September 2020, pukul 10.00-12.00 WIB via Zoom

Ujian Kelayakan Disertasi Mahasiswa a.n Ida Untari

Ujian Kelayakan disertasi Mahasiswa S3 IKM UNS atas nama Ida Untari, NIM T511608004, dengan judul “Program TEKEN (Telaten, ELing  Kenangan, Etung lan seNeng) untuk meningkatkan fungsi kognitif pada lansia. Telah dilaksanakan pada hari Jumat, 18 September 2020 pukul 14.00 s/d selesai Via zoom Dosen penguji : Prof. Ari Natalia Probandari, dr, MPH, PhD Dr. Isna Qadrijati, … Read more

Alumni menjadi Narasumber Webinar FK Universitas Muhammadiyah Surakarta

  kiprah alumni untuk menyebarluaskan ilmunya merupakan salah satu harapan dari prodi S3 IKM UNS, Dr. dr. Burhannudin Ichsan, M.Med. Ed,. M. Kes merupakan alumni yang baru saja di wisuda mengisi Webinar FK Universitas Muhammadiyah Surakarta dengan tema penelitian kedokteran keluarga dan komunitas pada masa pandemi COVID-19 kegiatan dilaksanakan pada minggu, 30 agustus 2020 , pukul … Read more

Mahasiswa S3 Kesehatan Masyarakat UNS dr. Agus Hidayat, Sp.P. FISR menjadi narasumber perawatan paliatif pada era normal baru

Mahasiswa S3 Kesehatan Masyarakat UNS dr. Agus Hidayat, Sp.P. FISR menjadi narasumber pada acara webinar nasional dan virtual oral presentation dengan tema pemenuhan kebutuhan dasar dalam perawata paliatif pada era normal baru. kegiatan berlangsung pada rabu 16 Agusuts 2020 09.00 WIB live via Zoom

Mahasiswa S3 Kesehatan Masyarakat UNS Farida Hidayati. S. Psi.,M.Si menjadi Narasumber Manajemen Cabin Fever

Mahasiswa S3 Kesehatan Masyarakat UNS Farida Hidayati. S. Psi.,M.Si menjadi Narasumber dalam acara webinar menyambut kemerdekaan RI ke 75 dengan tema Manajemen Cabin Fever. Optimalisasi peran ibu dalam meningkatkan keharmonisan keluarga kegiatan berlangsung pada rabu 12 Agusuts 2020 09.00-12.00 WIB live via Zoom

Monitoring Progress Report Mahasiswa Angkatan 2016, 2017 dan 2018

Meningkatkan proses penyelesaian disertasi tanpa mengurangi kualitasnya dan mempercepat proses lulusnya mahasiswa, maka prodi S3 IKM UNS dan tim promotor serta mahasiswa mengadakan pertemuan pada : Hari/tanggal : Selasa, 14 Juli 2020 Waktu : 09.00 – 12.00 WIB Tempat : Ruang masing-masing via zoom link undangan : undangan-2_Rev_VW new dengan berlangsungnya kegiatan ini bisa memberikan semangat serta motivasi untuk … Read more

Dosen S3 IKM UNS mengisi Webiner EPIDEMIOLOGI FKM UNEJ

Dosen S3 IKM UNS Vitri Widyaningsih, dr., MS., PhD. mengisi WEBINAR EPIDEMIOLOGI FKM UNEJ SERI I dengan tema “Opportunity of Epidemiology Research in Pandemic Periode” Topik : Penggunaan Data Sekunder Dalam Penelitian Epidemiologi. kegiatan dilaksanakan pada Hari : Senin, 27 Juli 2020, Waktu : 09.00-11.00 WIB, Via : Zoom   ?Registration by Google Form, klik: https://bit.ly/EpidFKMUnej … Read more

Sosialisasi Program Studi

Program Studi Kesehatan Masyarakat Program Doktor Universitas Sebelas Maret berkontribusi dalam acara Sosialisasi Program Studi yang diselenggarakan oleh SPMB UNS secara online. Kegiatan tersebut dapat diakses melalui: https://www.youtube.com/watch?v=SsCH3F6kuCE

Ujian Proposal Disertasi Mahasiswa S3 Kesehatan Masyarakat UNS a.n. Sukismanto NIM T511808005

Ujian Proposal Disertasi Mahasiswa S3 Kesehatan Masyarakat UNS a.n. Sukismanto NIM T511808005 telah dilaksanakan pada hari Jumat, 26 Juni 2020 pukul 13.00 s/d 15.00 via Zoom Meeting. Judul proposal disertasi  “Peran Peer Support dan Family Support terhadap Pengetahuan, Sikap, dan Pelaksanaan Kesehatan Kerja Pengolah Batu Kapur di Kabupaten Gunung Kidul”. Dengan penguji : Dr. Isna  Qadrijati, dr.,M.Kes Prof. … Read more

Mahasiswa S3 IKM UNS a/n Sri Mintarsih,S.Kep.,Ns.,M.Kes Memberikan Edukasi Kepada Masyarakat Melalui Siaran Radio di Mentari FM Solo

Pandemi Covid-19 di Indonesia pada pertengahan bulan Maret 2020, tepat nya tanggal 14 Maret 2020 yang lalu. Pengumuman dari pemerintah tentang Kejadian Luar Biasa (KLB) ini dievaluasi sampai 14 hari ke depan. Tanggal 28 Maret 2020, pandemi Covid-19 ini belum berlalu. Akhirnya di evaluasi lagi 14 hari ke depan. Perkembangan kasus Covid-19 tetap belum mereda, … Read more