Ujian kualifikasi doktor a.n. Istar Yuliadi

Pada hari Rabu 8 November 2017 telah diselenggarakan ujian kualifikasi doktor a.n. Istar Yuliadi  (NIM: T511608005) judul : Resiliensi keluarga sebagai determinan kecemasan dalam rumah tangga dan kualitas hidup Nama Tim Promotor/tim pembimbing: Prof. Dr. Aris Sudiyanto, dr. SP.Kj (K) Ari Natalia Probandi, dr.,MPH.,PhD Dr. Eti Poncorini Pamungkasari, dr.,MPd

Critical appraisal (CA)

Critical Appraisal (CA) Lubuk akal lautan merupakan pribahasa yang tepat untuk mahasiswa yang senang untuk memperdalam  dan memperluas ilmu pengetahuan.  Critical Appraisal (CA) merupakan metode untuk menilai hasil, validitas dan kegunaan dari suatu artikel ilmiah.  ctirical aprasial berguna untuk mengurangi jurang antara hasil riset dan  aplikasi praktis. Critical Appraisal merupakan agenda akademik rutin mahasiswa program … Read more

Pengabdian masyarakat di posyandu ngudi waras semanggi

Mahasiswa Program Doktor Ilmu Kesehatan Masyarakat melakukan Pengabdian Kepada Masyarakat di Posyandu Lansia Ngudi Waras Semanggi RW 17 Surakarta. Kegiatan ini dilakukan sekaligus dalam rangka memperingati Hari kesehatan Nasional (HKN) ke 57. Meningkatkan pengetahuan kesehatan salah satu upaya pencegahan terhadap penyakit bagi lansia. Untuk itu dilakukan beberapa kegiatan, yaitu: Penyuluhan kesehatan lansia tentang aterosklerosis Penyuluhan tentang Open Defecation Free (ODF)  Screening test fungsi kognitif lansia Pemberian vitamin dan PMT Kegiatan dilaksanakan pada tanggal 17 Oktober 2017 di gedung serba guna semanggi, Kecamatan Pasar Kliwon Surakarta.

Peninjauan dan pengembangan kurikulum program studi Kesehatan Masyarakat program Doktor (S3) UNS

Peninjauan dan pengembangan kurikulum program studi Kesehatan Masyarakat program Doktor (S3) UNS Mengingat kurikulum program studi merupakan titik yang menentukan kualitas lulusan. Hal ini karena kurikulum yang diterapkan akan mempengaruhi proses transfer ilmu pengetahuan yang sesuai tuntutan, sehingga memerlukan pembaruan dan inovasi baru di setiap semester dalam rangka mencapai visi Mengingat sudah berjalannya proses pembelajaran … Read more