Rabu, 10 Juli 2024 di Aula Fakultas Kedokteran UNS telah dilaksanakan Ujian Terbuka Promosi Dr. Irma Prasetyowati, Doktor yang ke-28 yang lulus dari Program Studi S3 Ilmu Kesehatan Masyarakat Fakultas Kedokteran UNS dengan capaian predikat pujian. Judul disertasi yang diambil adalah ” Model Jejaring Eksternal Masyarakat District Based Public Private Mix (DPPM) Dalam Upaya Pertemuan Terduga Tuberkolosis Secara Komprehensif di Kabupaten Jember ” .
Dengan tim penguji sebagai berikut :
1. Prof. Dr. Ir. Ahmad Yunus, M.S. (Ketua Penguji)
2. Prof. Dr. Reviono, dr., Sp.P (K) (Anggota)
3. Vitri Widyaningsih, dr., M.S., Ph.D (Anggota)
4. Prof. Ari Natalia Probandari, dr., M.P.H., Ph.D. (Anggota)
5. Prof. Dr. Chatarina Umbul MS, MPH (Anggota)
6. Dr. Puspita Febrinasaari, dr., M.Sc (Anggota)
7. Dr. Sumardiyono, SKM, M.Kes (Anggota)
8. Prof. Deni Sunjaya, dr., DESS (Anggota)
Dengan diluluskannya sebagai Doktor bidang Ilmu Kesehatan Masyarakat semoga Dr. Irma Prasetyowati tetap berkarya dan ilmu yang didapat dapat bermanfaat bagi masyarakat dan institusi.